HaiBunda

KEHAMILAN

Rekomendasi Pil KB yang Bagus untuk Kulit & Tidak Bikin Gemuk Menurut Dokter

Haibunda   |   HaiBunda

Senin, 19 Sep 2022 18:40 WIB

Salah satu cara untuk merencanakan kehamilan adalah dengan menggunakan kontrasepsi. Alat kontrasepsi ada banyak jenisnya, seperti pil KB, suntik, IUD, kondom, dan sebagainya. Penggunaan kontrasepsi tersebut sering kali menimbulkan efek samping bagi penggunanya. Yang paling sering dikeluhkan misalnya membuat gemuk dan kulit berjerawat. Efek samping atau keluhan tersebut memang banyak ditemui pada penggunaan pil KB hormonal.

Tapi apakah benar seperti itu? Agar tidak miskonsepsi, dr. Adila Rossa Amanda Malik, Sp.OG, spesialis kebidanan dan kandungan RS Hermina Jatinegara, punya penjelasannya nih, Bunda. Segera simak pada video, yuk!

TOPIK TERKAIT

VIDEO TERKAIT

TERPOPULER

Waspada! Risiko Kerusakan Ginjal Akibat Olahraga Terlalu Berat

Mom's Life Amira Salsabila

Penyanyi Wizzy Gelar Acara Siraman 7 Bulan Kehamilan Kedua, Intip Potretnya

Kehamilan

5 Potret Menggemaskan Kimova Anak Kevin Aprilio, Seru Main Bareng Sang Nenek Memes

Parenting Nadhifa Fitrina

100 Kata-kata tentang Rindu yang Penuh Makna & Menyentuh Hati

Mom's Life Amira Salsabila

5 Potret Ni Wayan Malana, Gadis 13 Thn Raih Medali Perak Cabor Skateboard SEA Games Thailand 2025

Parenting

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Jarang Tersorot, Intip Potret Keluarga Inne Azri & Malvino Fajaro Bersama Putri Semata Wayang

Waspada! Risiko Kerusakan Ginjal Akibat Olahraga Terlalu Berat

Penyanyi Wizzy Gelar Acara Siraman 7 Bulan Kehamilan Kedua, Intip Potretnya

100 Kata-kata tentang Rindu yang Penuh Makna & Menyentuh Hati

5 Potret Menggemaskan Kimova Anak Kevin Aprilio, Seru Main Bareng Sang Nenek Memes

FOTO

DETIK NETWORK