HaiBunda

MOM'S LIFE

19 Tahun Berlalu, Ini Kabar Terbaru Intan Ayu Pemain 'Di Sini Ada Setan'

Haibunda   |   HaiBunda

Rabu, 14 Dec 2022 16:25 WIB

Apakah Bunda masih ingat dengan sinetron "Di Sini Ada Setan" yang populer di layar televisi pada tahun 2003 silam? Salah satu pemeran di sinetron tersebut adalah Intan Ayu Purnama, Bunda. Seiring berjalannya waktu, Bunda satu anak ini telah bertransformasi menjadi penyanyi solo. Intan Ayu berkarier sebagai penyanyi solo dengan nama panggung Tanayu. Bagaimana ya kabar Bunda Intan saat ini? Beberapa waktu lalu HaiBunda berkesempatan berbincang dengan Bunda Intan dalam sebuah interview melalui zoom, Bunda. Yuk, simak cerita Bunda Intan di video berikut ini!

TOPIK TERKAIT

VIDEO TERKAIT

TERPOPULER

5 Potret Mesra Vino G Bastian & Marsha Timothy Langgeng Menikah 13 Tahun

Mom's Life Annisa Karnesyia

Bacaan Doa Masuk dan Keluar Kamar Mandi, Lengkap dengan Artinya

Mom's Life Amira Salsabila

Digemari Banyak Orang, 3 Minuman Ini Ternyata Berbahaya untuk Ginjal

Mom's Life Amira Salsabila

5 Potret Mesra Pevita Pearce & Suami Malaysia yang Baru Rayakan 1 Tahun Pernikahan

Mom's Life Nadhifa Fitrina

35 Contoh Pantun Tua tentang Nasihat Kehidupan Hingga Budi Pekerti untuk Tugas Sekolah Anak

Parenting Annisya Asri Diarta

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

5 Potret Mesra Vino G Bastian & Marsha Timothy Langgeng Menikah 13 Tahun

35 Contoh Pantun Tua tentang Nasihat Kehidupan Hingga Budi Pekerti untuk Tugas Sekolah Anak

Bacaan Doa Masuk dan Keluar Kamar Mandi, Lengkap dengan Artinya

10 Playground Semarang untuk Ajak Anak Liburan Seru, Lengkap Indoor-Outdoor

Apakah Ikat Steril Bisa Lepas Sendiri Tanpa Disadari?

FOTO

DETIK NETWORK