MOM'S LIFE
Makin Sehat Stok Buah-buahan Yuk Bun! Ada Diskon Mangga-Anggur di Transmart Full Day Fresh
Mutiara Putri | HaiBunda
Senin, 02 Sep 2024 06:05 WIBAgar tubuh semakin sehat, Bunda dan keluarga perlu stok buah-buahan di rumah. Karena itu, sudah saatnya untuk berbelanja buah ke Transmart.
Transmart kembali menghadirkan promo besar-besaran di Full Day Fresh. Di sini, Bunda bisa berbelanja berbagai kebutuhan dapur, termasuk buah-buahan segar.
Di pekan ini, ada promo menarik untuk buah mangga harum manis. Selain itu, ada juga diskon besar-besaran untuk anggur red globe per 100 gram.
Tidak hanya promo yang diberikan, Bunda juga akan mendapatkan diskon tambahan jika membayar dengan menggunakan Allo Bank, kartu kredit Bank Mega, atau kartu kredit Bank Mega Syariah. Enggak tanggung-tanggung, diskon tambahan yang diberikan pun sebesar 20 persen.
Daftar harga diskon mangga harum manis di Transmart
Jangan bingung mencari mangga harum manis di Transmart ya, Bunda. Berikut ini Bubun bantu rangkumkan harga diskon per 100 gram sesuai dengan wilayah Bunda:
- Mangga harum manis super di Lampung seharga Rp2.632 per 100 gram
- Mangga harum manis super di Palembang seharga Rp3.592
- Mangga harum manis super di Padang seharga Rp2.872
- Mangga harum manis super di Jambi. Pangkar Pinang. dan Medan seharga Rp3.192
- Mangga harum manis super di Palu seharga Rp1.968
- Mangga harum manis super di Banjarmasin seharga Rp3.320
- Mangga harum manis super di Balikpapan seharga Rp2.632
- Mangga harum manis di Pontianak seharga Rp1.976
- Mangga harum manis super di Karawang seharga Rp2.392
- Mangga harum manis super di Jawa Tengah seharga Rp1.920
- Mangga harum manis super di Jawa Timur dan Makassar seharga Rp2.280
- Mangga harum manis super di Jawa Barat seharga Rp2.040
- Mangga harum manis super di Jabodetabek seharga Rp2.600
- Mangga harum manis di Pekanbaru seharga Rp3.240
- Mangga harum manis super Mataram dan Denpasar seharga Rp3.600
- Mangga harum manis super di Kupang seharga Rp2.880
Daftar harga diskon Anggur di Transmart
Selain mangga harum manis. ada pula diskon buah anggur red globe di Transmart. Berikut ini Bubun bantu rangkumkan harga diskonnya sesuai dengan wilayah Bunda:
- Anggur Red Globe di Pekanbaru seharga Rp4.792 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Medan seharga Rp6.120 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Jambi dan Pangkal Pinang seharga Rp5.592 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Lampung seharga Rp3.992 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Palembang seharga Rp4.312 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Padang seharga Rp5.252 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Palu seharga Rp4.600 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Makassar seharga Rp3.672 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Banjarmasin seharga Rp4.232 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Balikpapan seharga Rp5 ribu per 100 gram
- Anggur Red Globe di Pontianak seharga Rp3.872 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Karawang seharga Rp4.440 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Jawa Timur seharga Rp3.192 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Jawa Barat dan Jawa Tengah seharga Rp3.600 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Jabodetabek seharga Rp3.960 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Denpasar seharga Rp5.600 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Mataram seharga Rp3.480 per 100 gram
- Anggur Red Globe di Kupang seharga Rp5.192 per 100 gram
Wah, lengkap banget ya diskon dan promo menarik yang diberikan. Jadi, tunggu apa lagi? Segera kunjungi gerai Transmart terdekat dan serbu diskonnya, ya.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway. yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(mua/mua)Simak video di bawah ini, Bun:
September Ceria, Diskon Besar di Transmart Hanya Hari Ini!
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Baso Seafood hingga Jeruk Ponkam Banting Harga, Hanya di Transmart Full Day Fresh
Promo Awal Tahun Transmart Full Day Fresh, Diskon Bakso Seafood hingga Daging Shabu
Transmart Full Day Fresh Berikan Diskon Daging hingga Buah Segar, Cek Promo Di Sini!
Promo Transmart Full Day Sale Fresh! Ada Diskon Daging hingga Aneka Bakso Seafood
TERPOPULER
Jangan Kehabisan! Teflon hingga Piring Sale Besar-besaran Mulai Rp15 Ribuan di Transmart
5 Potret Kehidupan Melody Prima Setelah Menikah Lagi, Punya 3 Anak & Semakin Bahagia
Peralatan Makan & Minum Diskon Besar-besaran di Transmart, Mulai dari Rp12 Ribuan!
20 Oleh-oleh Khas Surabaya Lengkap dari yang Tahan Lama, Terkenal & Enak
Kondom Wanita, Ini 7 Hal yang Perlu Diketahui
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Ini Alasan Nadine Chandrawinata Menikah dengan Dimas Anggara yang Berusia Lebih Muda
Jangan Kehabisan! Teflon hingga Piring Sale Besar-besaran Mulai Rp15 Ribuan di Transmart
Peralatan Makan & Minum Diskon Besar-besaran di Transmart, Mulai dari Rp12 Ribuan!
10 Serial TV Terbaik dalam 25 Tahun Terakhir Versi Kritikus Dunia
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Sarwendah Didatangi Debt Collector soal Mobil, Pengacara: Salah Sasaran
-
Beautynesia
7 Cara Ampuh Mengatasi Overthinking, Bikin Hati dan Pikiran Lebih Tenang!
-
Female Daily
WAJIB CATAT! Ini 3 Tips Memilih Sunscreen untuk Kulit Berjerawat!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak 16 November: Leo Pemasukan Stabil, Virgo Bersinar Terang
-
Mommies Daily
9 Suami dan Ayah Green Flag di Drakor, Nomor 3 Bikin Standar Meningkat!