7 Potret Veronica Tan Usai Jadi Wamen PPPA, Sibuk Rapat hingga Blusukan
7 Foto
Mutiara Putri | HaiBunda
Rabu, 23 Oct 2024 10:50 WIB
Veronica Tan dinobatkakan sebagai Wakil Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) periode 2024-2029, Bunda. Ketika menghadiri acara pelantikan, dirinya pun ditemani oleh sang putra sulung, Nicholas Sean. (Foto: Instagram: @nachoseann)