MOM'S LIFE
Terpopuler: Cerita Siti Badriah soal Kehamilan Kedua yang di Luar Prediksi
Mutiara Putri | HaiBunda
Selasa, 22 Apr 2025 05:00 WIBTerpopuler di HaiBunda:
1. Arti Nama Yanto dan 30 Rangkaian untuk Anak Laki-laki, Simple dan Mengandung Makna Religi
Tanpa disadari, nama Yanto ternyata memiliki makna religius, Bunda. Nama ini pun cocok dijadikan salah satu pilihan untuk anak laki-laki.
Nama Yanto juga memiliki daya tarik tersendiri karena keakrabannya di telinga masyarakat Indonesia. Nama ini terdengar familiar dan hangat, serta mudah diucapkan oleh siapa pun. Tak heran jika banyak orang tua yang menyukai nama ini karena harapan besar yang terkandung di dalamnya.
Simak rangkaian nama Yanto di sini.
2. Les Privat untuk Anak TK Ternyata Bisa Merusak Harga Dirinya, Ini Kata Studi
Memberikan les privat untuk anak menjadi salah satu hal yang dilakukan banyak orang tua sejak anak usia dini. Namun, ternyata hal ini bisa merusak harga diri Si Kecil.
Pemberian les privat diketahui malah dapat menimbulkan dampak emosional negatif, di antaranya seperti menurunkan harga diri. Hasil ini didapat dari sebuah studi yang dilakukan oleh lembaga penelitian milik pemerintah setempat beberapa waktu lalu.
Lihat penelitiannya di sini.
3. Kisah Pilu Lady Jane Grey Jadi Ratu 9 Hari hingga Dieksekusi Mati
Kerajaan Inggris ternyata memiliki kisah mengerikan di masa lalu. Hal ini dialami oleh mendiang mantan Ratu Lady Jane Gray. Jane mendapat julukan sebagai Ratu Sembilan Hari. Bukan tanpa alasan, ini karena hanya berkuasa selama 10-19 Juli 1553.
Ia lahir pada 1537 sebagai putri sulung Adipati Pertama dari Suffolk, Henry Grey, dan Frances. Sementara itu, sang Bunda adalah putri sulung dari adik Raja Henry VIII, yaitu Mary.
Simak kisah lengkapnya di sini.
4. 7 Bunda Seleb Ini Merasa Insecure saat Hamil & Melahirkan, Perubahan Tubuh Jadi Utama
Hamil dan melahirkan pasti akan merubah bentuk tubuh seorang perempuan. Hal ini turut dirasakan oleh segelintir artis di Tanah Air, Bunda.
Beberapa artis bahkan terang-terangan mengaku insecure saat hamil dan melahirkan. Salah satu artis ini adalah Aurel Hermansyah, Bunda.
Cek kisah lengkapnya di sini.
5. Siti Badriah Ungkap Kehamilan Kedua di Luar Prediksi, Semula Ingin IVF saat Xarena 5 Th
Siti Badriah dan keluarga diselimuti kebahagiaan karena tengah menantikan kelahiran anak kedua dari sang suami Krisjiana Baharudin setelah menikah pada 25 Juli 2019. Dari pernikahan itu, mereka dikaruniai seorang putri cantik bernama Xarena Zenata Denallie Baharudin, yang lahir pada 18 Maret 2022.
Kini, Siti Badriah sedang menantikan kehadiran anak keduanya. Kehamilan ini sempat menjadi kejutan besar karena tidak direncanakan. Bahkan, awalnya ia dan suami ingin menjalani program bayi tabung (IVF) setelah Xarena berusia 5 tahun.
Simak cerita lengkapnya di sini.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(mua/rap)Simak video di bawah ini, Bun:
5 Seleb Beri Nama 'Muhammad' pada Anak Beserta Artinya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Terpopuler: Klarifikasi Pemilik Akun Ballerina Farm usai Dihujat
Terpopuler: Arti Nama Nara dalam Al-Qur'an - 7 Potret Kehangatan Keluarga Adrian Maulana
Terpopuler: 65 Nama Panjang Bayi Perempuan Kristen - Viral Balita Medan Dijewer Tetangga
Terpopuler: Aktor Drama Korea Meninggal, Manfaat Menyusui 2 Tahun Lebih
TERPOPULER
Intip 5 Momen Manis Isyana Sarasvati Bareng Suami Dokter Spesialis Kejiwaan
7 Ciri-ciri Ovulasi Tinggi dan Sedang dalam Masa Subur pada Perempuan
5 Potret Tingkah Dunia Anak Marcello Tahitoe saat Quality Time Bareng Sang Ayah
Jihan Fahira dan Primus Yustisio Lama Tak Tersorot, Intip Potretnya Bun
3 Resep Telur Dadar Padang yang Tebal dan Mengembang, Ini Cara Mudah Membuatnya
REKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Bidet Portable yang Bisa Dibawa Ibu Hamil saat Bepergian & Liburan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Serum Vitamin C, Cerahkan Wajah Kusam dan Bikin Glowing
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaTERBARU DARI HAIBUNDA
Intip 5 Momen Manis Isyana Sarasvati Bareng Suami Dokter Spesialis Kejiwaan
5 Potret Tingkah Dunia Anak Marcello Tahitoe saat Quality Time Bareng Sang Ayah
7 Ciri-ciri Ovulasi Tinggi dan Sedang dalam Masa Subur pada Perempuan
Jihan Fahira dan Primus Yustisio Lama Tak Tersorot, Intip Potretnya Bun
Waspada! Terlihat Aman, 5 Benda di Rumah yang Sering Jadi Penyebab Bayi Terluka
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Polisi Panggil Reza Arap Cs Minta Keterangan soal Kematian Lula Lahfah Besok
-
Beautynesia
7 Kebiasaan Kecil yang Memicu Kecemasan, Hindari!
-
Female Daily
The Face Palette Everyone Ends Up Using: Dior Universal Glow
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak 26 Januari: Capricorn Lagi Sensitif, Aquarius Jaga Ucapan
-
Mommies Daily
13 Kesalahan Komunikasi Pasangan Baru, Bisa Bikin Pernikahan Gagal!