5 Potret Rossa Antarkan Sang Putra Jadi Anak Kos untuk Kuliah di Unpad
5 Foto
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Selasa, 08 Jul 2025 15:01 WIB
Penyanyi Rossa tengah berbahagia, Bunda. Putra semata wayangnya Rizky Langit Ramadhan baru saja lulus dari SMA Highscope. Untuk merayakan hari kelulusannya, Rossa dan keluarga mengadakan graduation dinner untuk putranya. (Foto: Instagram @itsrossa910)