HaiBunda

PARENTING

Jangan Lengah Bun, Ini 5 Kebiasaan Sehari-hari yang Bisa Sebabkan Anak Cacingan

Dian Apriyanti & M. Diego Tristan Firdaus   |   HaiBunda

Jumat, 03 Nov 2023 12:03 WIB

Tentu Bunda tidak ingin Si Kecil menderita cacingan kan? Penyakit tersebut disebabkan oleh infeksi cacing gelang, cacing tambang, atau cacing cambuk. Dikutip dari laman CDC, penyakit tersebut dapat menimbulkan dampak berupa diare, sakit perut, penyumbatan usus, anemia, serta keterbelakangan pertumbuhan dan perkembangan kognitif.

Cacingan terutama menyebar melalui kotoran kecil dari penderita infeksi cacing, dan beberapa dari makanan. Selain itu, ada kebiasaan sehari-hari yang ternyata bisa memyebabkan cacingan pada anak. Apa saja hal tersebut? Temukan jawabannya pada video!

TOPIK TERKAIT

VIDEO TERKAIT

TERPOPULER

7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3

Mom's Life Annisa Karnesyia

12 Cara Baru Mendiagnosis dan Mengobati Kanker, Termasuk Payudara

Menyusui Annisa Aulia Rahim

11 Penyebab Telat Haid Selain Hamil, Perhatikan Kenaikan Berat Badan Bun

Kehamilan Annisa Karnesyia

10 Resep Masakan untuk Anak 2 Tahun yang Susah Makan

Parenting Asri Ediyati

15 Kalimat yang Sering Digunakan Orang dengan EQ Rendah

Mom's Life Amira Salsabila

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur

7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3

10 Resep Masakan untuk Anak 2 Tahun yang Susah Makan

12 Cara Baru Mendiagnosis dan Mengobati Kanker, Termasuk Payudara

11 Penyebab Telat Haid Selain Hamil, Perhatikan Kenaikan Berat Badan Bun

FOTO

DETIK NETWORK