Tampil Percaya Diri, Ini 7 Momen Seraphina Anak Yasmine Wildlood Ikut Kompetisi Gymnastic di Thailand
7 Foto
Mutiara Putri | HaiBunda
Sabtu, 16 Nov 2024 21:10 WIB
Putri sulung Yasmine Wildblood, Seraphina Rose Sumarnaningsih Soerjosoemarno, selalu menarik perhatian netizen, Bunda. Tidak hanya memiliki paras yang cantik, dirinya juga dikenal sangat berprestasi, lho. (Foto: Instagram: @yaswildblood)