7 Momen Seru Bella Shofie Momong Anak Laki-lakinya
7 Foto
Nadhifa Fitrina | HaiBunda
Jumat, 23 Jan 2026 21:00 WIB
Presenter Gilang Dirga mengawali perjalanan rumah tangganya dengan Adiezty Fersa pada 18 September 2016. Setelah cukup lama menanti kehadiran anak, pasangan ini kini telah memiliki satu anak laki-laki yang diberi nama Gin Dirga. (Foto: Instagram @adieztyfersa)