HaiBunda

REKOMENDASI PRODUK

Review Biore GUARD Body Foam Active Antibacterial Sabun Mandi Cair untuk Keluarga

Tim HaiBunda   |   HaiBunda

Kamis, 21 Sep 2023 19:40 WIB
Review Biore GUARD Body Foam Active Antibacterial/Foto: dok. Lazada

Tim HaiBunda

5

Kami memberikan rating 5 karena kualitas produknya membuat kulit tidak terasa kering dan tetap sehat.

Jakarta -

Hai Bunda, menjaga kesehatan kulit anggota keluarga merupakan salah satu hal yang penting dilakukan. Dengan begitu, Bunda dan keluarga dapat nyaman beraktivitas sepanjang hari. Untuk itu, pemilihan sabun mandi pun juga perlu pertimbangan khusus.

Ada begitu banyak merek sabun mandi cair yang beredar di pasaran. Salah satunya, yakni Biore GUARD Body Foam Active Antibacterial yang tentu sudah familiar di kalangan para Bunda. Apa di rumah Bunda dan keluarga memakai sabun ini?

Bubun memilih menggunakan sabun mandi cair dari Biore ini karena kualitas produknya. Pertama, karena wanginya sesuai dengan kesukaan Bubun dan keluarga. Selain itu, Biore mengklaim produk mereka menggunakan 'Deep Pore Cleansing Technology' dari Jepang.


Biore GUARD Body Foam Active Antibacterial dapat membersihkan kotoran hingga ke pori tanpa perlu digosok terlalu kuat. Selain bersih dari kuman serta kotoran menumpuk, varian Biore yang satu ini juga membuat kulit tidak terasa kering.

Setelah menggunakan ini, kulit terasa lembap dan segar. Hal tersebut karena adanya antibakterial ganda IPMP dan Sanisol yang memberikan perlindungan pada kulit agar tetap sehat dan tidak kering.

Harga Sabun Mandi Cair Biore

Harga Biore GUARD Body Foam Active Antibacterial menurut Bubun, cukup terjangkau dan hemat. Hal ini lantaran pemakaian sabun mandi cair ini bisa dipakai untuk sekeluarga dan tahan lama.

Produk Biore yang satu ini terdapat beberapa variasi, termasuk kemasan isi ulang 800 ml dengan harga sekitar Rp72.300 untuk dua pack. Bunda dapat membelinya di Lazada! Jangan sampai ketinggalan ya, Bunda.

(fir/fir)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Turun BB 25 Kg dalam 4 Bulan, Ini 4 Cara Ampuh Menurut Pakar Bun!

Mom's Life Ajeng Pratiwi & Randu Gede

Keren! 5 Potret Sada Anak Fitri Tropica Ikut Lomba Ice Skating di Malaysia, Jadi Princess Belle

Parenting Nadhifa Fitrina

5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau

Mom's Life Nadhifa Fitrina

60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur

Parenting ZAHARA ARRAHMA

Daun Bawang Ternyata Bisa Membantu Penyembuhan 8 Penyakit Ini, Termasuk Penurun Gula Darah

Mom's Life Arina Yulistara

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Wizzy Dapat Kejutan Manis Hamil Anak Kedua di Momen Ulang Tahunnya yang Ke-31

6 Tips Menabung ala Jepang agar Uang Cepat Terkumpul

Keren! 5 Potret Sada Anak Fitri Tropica Ikut Lomba Ice Skating di Malaysia, Jadi Princess Belle

Turun BB 25 Kg dalam 4 Bulan, Ini 4 Cara Ampuh Menurut Pakar Bun!

Intip 5 Momen Hengky Kurniawan Bareng Putranya Bintang yang Tak Kalah Tampan Bun

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK