TRENDING
Andhara Early dan Bugi Ternyata Pernah Jualan Sushi dan Jadi Sopir setelah Resign Kerja
Annisa A | HaiBunda
Minggu, 07 May 2023 06:00 WIBAktris sekaligus model Andhara Early mengisahkan perjuangannya selama berumah tangga dengan Bugi Ramadhana.
Meski begitu, kehidupan mereka tak luput dari masalah termasuk kondisi keuangan yang sempat menipis. Lewa tayangan podcast, Andhara menceritakan kisah rumah tangganya bersama Bugi.
Bunda dua anak ini keputusannya dan suami untuk resign dari kerja tanpa mendapat pekerjaan baru ternyata berdampak serius ke keuangan keluarga.
Demi menyambung hidup Andhara dan suami pun rela jualan sushi dan jadi sopir antar jemput anak sekolah.
"Kita tetap berusaha untuk cari pemasukan baru, suamiku sudah setahun nih belum dapat (kerja) udah (interview) di beberapa perusahaan tapi belum ada yang lolos dan sreg, jadi yaudah kita harus bikin plan baru, kita nggak bisa berharap dari yang kemarin-kemarin. Kalau misalkan dapat (kerja) dalam waktu dekat alhamdulillah, kalau misalnya enggak ya harus ada plan baru. Apa plan barunya? Ya udah kerjain sesuatu yang memang passionnya yang bisa ngehasilin uang," ujar Andhara dalam Podcast Cuap Cuap Cuan (5/5).
Andhara mengatakan bahwa karena anaknya suka dengan makanan Jepang yaitu sushi, ia pun memutuskan untuk jualan sushi di sekolah sang anak.
"Anakku suka makan sushi, daripada gue bekelin buat anak gue sendiri akhirnya gue tawarin ke ibu-ibu lain. Akhirnya aku jualan dan masukkin ke kantin sekolah," lanjutnya.
Kabarnya, Andhara menjual sushi tersebut dengan harga yang sangat murah yaitu Rp7.000 satu kotak (isi lima). Meski dinilai receh namun setidaknya keluarga Andhara bisa mendapatkan penghasilan dari kegiatan ini.
Selain berjualan sushi, Andhara juga mengatakan bahwa dirinya menawarkan jasa antar jemput anak-anak di sekolah anaknya dengan menggunakan mobil pribadinya.
Jebolan GADIS Sampul itu juga berbagi bagaimana tips jitu untuk bertahan hidup di kala penghasilan lenyap.
Jangan gengsi
Meskipun berstatus seleb, Andhara mengatakan bahwa dirinya tidak gengsi melakukan hal ini karena kondisi ekonomi. Dia juga senang melakukan hal ini karena apa yang dia lakukan untuk mencari penghasilan memiliki unsur tolong menolong.
TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
Simak juga yuk video tentang Olla Crazy Rich Depok minta suami resign demi bantu dagang ke China:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Terpopuler: Anggota Kerajaan Inggris yang Tak Diundang di Penobatan Raja Charles III
Kisah Andhara Early Lunasi KPR Meski Kuras Tabungan & Sedang Tak Ada Pekerjaan
Indah Permatasari Dinikahi Arie Kriting, Sang Adik Ungkap Tak Bisa Seperti Dahulu Lagi
Ari Wibowo dan Istri Pamer Foto Seksi, Sukses Bikin Netizen Iri
TERPOPULER
Momen Ochi Rosdiana Hamil Anak Pertama, Intip Potretnya Umumkan Gender Reveal
Jennifer Bachdim Minta Bantuan Damkar Lepas Cincin Kawin Akibat Kecelakaan di Kamar Mandi
5 Doa untuk Ayah yang Sudah Meninggal, Amalan Bentuk Berbakti Anak
Benarkah Nafsu Makan Meningkat Jadi Tanda Awal Kehamilan? Ini Jawaban Pakar
Ketahui Bahaya Gangguan Irama Jantung atau Aritmia dan Cara Mudah Deteksinya Bun
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Kering dan Sensitif
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
Paula Verhoeven & Kimmy Jayanti Tampil Satu Panggung di Catwalk, Pesonanya Bikin Kagum!
Benarkah Nafsu Makan Meningkat Jadi Tanda Awal Kehamilan? Ini Jawaban Pakar
5 Doa untuk Ayah yang Sudah Meninggal, Amalan Bentuk Berbakti Anak
Momen Ochi Rosdiana Hamil Anak Pertama, Intip Potretnya Umumkan Gender Reveal
Jennifer Bachdim Minta Bantuan Damkar Lepas Cincin Kawin Akibat Kecelakaan di Kamar Mandi
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Ramai Isu Sabrina Alatas Hamil, Begini Respons Hamish Daud
-
Beautynesia
5 Kucing "Sultan" dengan Kekayaan Fantastis, Ada yang Capai Rp1,6Triliun!
-
Female Daily
Road to Konser Suarasmara, Andien Bersama Rekosistem dan Kitabisa Hidupkan Gerakan Plogging
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Aksi 7 Wamen Kabinet Prabowo Jadi Model Catwalk, Veronica Tan Curi Perhatian
-
Mommies Daily
10 Kolam Renang Keluarga di Jabodetabek, Alternatif Liburan di Weekend!