TRENDING
Penampilan Perdana Nissa Sabyan di Atas Panggung usai Dinikahi Ayus
Tim HaiBunda | HaiBunda
Senin, 25 Nov 2024 14:05 WIBNissa Sabyan tampil perdana di hadapan publik setelah menikah dengan Ayus, rekan satu bandnya. Ia tampil bersama Sabyan di sebuah acara yang digelar di daerah Cianjur, Jawa Barat.
Dalam video TikTok yang diunggah akun Sabyan Gambus, Nissa Sabyan tampil menggunakan busana berwarna putih yang dipadukan dengan hijab warna cokelat muda.
Kehadiran Nissa Sabyan di atas panggung pun disambut riuh oleh para penonton.
Mereka ikut bernyanyi bahkan mengabadikan momen bersama dengan Nissa Sabyan. "Sabyanday Cianjur," tulis akun TikTok Sabyan Gambus dikutip pada Minggu (24/11/2024).
Nissa Sabyan dan Ayus dikabarkan sudah menikah pada 4 Juli 2024. Pernikahan keduanya dibenarkan oleh pihak KUA Kecamatan Pondok Gede yang menyebut bahwa Ayus telah resmi menikahi Nissa Sabyan secara sah agama maupun negara.
Nissa Sabyan menerima mahar 3 gram emas dengan uang tunai Rp200 ribu.
TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(som/som)Simak video di bawah ini, Bun:
5 Cara Menghadapi Pasangan yang Abusive, Jangan Takut Bun!
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Adik Ungkap Ayus Sulit Tinggalkan Nissa Sabyan Sebelum Cerai dari Ririe Fairus
Imbas Perceraian, Ririe Fairus Tunda Sekolahkan Anak karena Takut Dibully
Trending, 5 Musisi Cantik Indonesia Cover Lagu Aisyah Istri Rasulullah
Disorot Ulama, Ini 7 Fakta Lagu Aisyah Istri Rasulullah yang Kontroversial
TERPOPULER
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
7 Cara Menghadapi Mertua Egois yang Selalu Memaksakan Kehendak
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Atalia Praratya Tak Kuasa Tahan Tangis Curhat Diterpa Badai Ujian Hidup
-
Beautynesia
5 Tanda Rumah yang Dapat Tunjukkan Penghuninya Dilanda Stres
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Potret Cantik 'Dewi eSports' yang Curi Perhatian di Acara LoL Worlds 2025
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!