kehamilan
5 Potret Kehamilan Zaskia Gotik, Pamer Perut Buncit
Kamis, 17 Sep 2020 06:00 WIBPedangdut Zaskia Gotik sedang hamil, Bunda. Ia pun memamerkan foto perut buncitnya. Sayangnya di antara foto itu ada yang dinyinyiri netizen.
Zaskia Gotik kini sedang hamil, Bunda. Namun ia belum memberitahukan berapa usia kehamilannya. (Foto: Instagram @zaskia_gotix)
Share yuk, Bun!