kehamilan
7 Potret Baby Bump Marissa Jeffryna, Merasa Bersyukur Bisa Menikmati Kehamilan Lagi
Senin, 15 Aug 2022 17:39 WIBPresenter Marissa Jeffryna sedang mengandung buah cintanya bersama Aaron Grieser. Simak di sini foto-foto terbaru dari Marissa dan baby bump-nya Bunda!
Marissa pun sangat bahagia atas kehamilannya, "I feel blessed and also grateful that I can get a chance to have this amazing moment again in my life." tulis Marissa dalam unggahannya. (Foto: Instagram @marissajeffryna)