KEHAMILAN
Audy Ngebet Ingin Hamil Anak Laki-laki Gara-gara 2 Putrinya Lebih Dekat dengan Iko
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Kamis, 13 Oct 2022 19:38 WIBAudy Item sudah jarang tampil di layar kaca. Sejak menikah dengan Iko Uwais, Audy memilih untuk fokus mengurus dua buah hatinya, Bunda.
Dari pernikahannya dengan Iko Uwais, Audy dikaruniai dua anak perempuan, Atreya dan Aneska. Atreya kini berusia 9 tahun, sedangkan Aneska berusia 4 tahun.
Meski sudah dikaruniai dua anak, Audy ternyata ingin menambah momongan nih. Pelantun lagu Menangis Semalam ini mengaku ingin memiliki anak laki-laki.
Bukan tanpa sebab Audy ingin anak laki-laki. Audy ternyata iri melihat kedekatan dua anak perempuannya dengan sang ayah, Iko Uwais.
"Pengin (tambah momongan). Aku sih pengin dan Iko juga pengin banget. Ini dua anak (Atreya dan Aneska) nempel banget sama bapaknya. Kadang aku iri, jealous. Ah, pengin punya anak cowok biar deket sama mamanya. Bercanda-canda gitu," kata Audy saat interview eksklusif bersama HaiBunda, belum lama ini.
Audy ingin promil untuk hamil lagi
Audy memang ingin memiliki anak laki-laki. Tapi, Wanita kelahiran Jakarta ini ingin kehamilannya terprogram dengan baik, Bunda.
Salah satu alasannya ingin program hamil atau promil adalah faktor usia. Audy ingin mendapatkan kehamilan yang sehat di usia yang sebentar lagi menginjak 40 tahun.
"Kalau kita sih penginnya kalau kayak gita tuh diprogram, kalau mau anak laki tuh diprogram jadi ber-progress. Apalagi harus dipantau banget-banget, aku sudah 40 tahun. Jadi ngeri-ngeri sedap tuh ya," ungkapnya.
Sejak melahirkan anak keduanya, Audy Item mulai menjalani diet sehat. Putri musisi Jopie Item ini melakukan diet karena sempat mengalami sakit saat hamil.
Lalu apa yang menjadi concern Audy Item tentang keinginannya memiliki anak laki-laki?
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Bunda dapat menyaksikan interview lengkap HaiBunda bersama Audy Item di video berikut ini:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Tayang Ulang! Eksklusif: Audy Item Berhasil Susut 20 Kg, Ternyata Diawali Masalah saat Hamil
Kisah kehamilan Anak Kedua Audy, Mandiri Tanpa Suami sejak Awal
Ketahuan Sakit saat Kehamilan Kedua Picu Motivasi Audy untuk Jalani Diet Sehat
Eksklusif! Audy Item Berhasil Susut 20 Kg, Ternyata Diawali Masalah saat Hamil
TERPOPULER
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
7 Cara Menghadapi Mertua Egois yang Selalu Memaksakan Kehendak
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Atalia Praratya Tak Kuasa Tahan Tangis Curhat Diterpa Badai Ujian Hidup
-
Beautynesia
5 Tanda Rumah yang Dapat Tunjukkan Penghuninya Dilanda Stres
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Potret Cantik 'Dewi eSports' yang Curi Perhatian di Acara LoL Worlds 2025
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!