HaiBunda

KEHAMILAN

5 Cara Artis Umumkan Kehamilan, Terbaru Potret Aline Adita Usai 7 Th Nanti Anak Pertama

Annisa Karnesyia   |   HaiBunda

Minggu, 06 Jul 2025 18:00 WIB
Deretan artis Tanah Air ini mengumumkan kehamilannya dengan kisah yang berbeda-beda. Terbaru ada aktris Aline Adita umumkan kehamilannya. Berikut potretnya.
1/5

Pada Februari 2025, aktris Anggika Bolsterli mengumumkan kabar kehamilan pertamanya ke publik. Anggika mengunggah foto saat pamer baby bump bersama suaminya, Omar Armandiego Soeharto. Keduanya kompak mengenakan pakaian bernuansa warna putih. "So much love wrapped around our little one (Begitu banyak cinta yang ada di sekitar Si Kecil (calon anak) kami))," tulis Anggika. (Foto: Instagram @anggikabolsterli)

TOPIK TERKAIT

FOTO TERKAIT

TERPOPULER

Potret Vincent Verhaag dan Kedua Putranya Kenakan Pakaian Tradisional Jepang, Gagah & Keren

Parenting Nadhifa Fitrina

5 Potret Janeera Putri Cantik Beby & Onadio Leonardo yang Baru Lahir

Parenting Nadhifa Fitrina

Perusahaan Jepang 'Berebut' Pekerja Indonesia, Ini Alasannya

Mom's Life Arina Yulistara

Bantah Luna Maya Hamil, Maxime Bouttier Ternyata Dambakan Anak Perempuan Bahkan Sudah Siapkan Nama

Kehamilan Amrikh Palupi

Usai Dilamar, Intip Potret Syifa Hadju Habiskan Waktu di Pegunungan Alpen Swiss

Mom's Life Amira Salsabila

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Potret Vincent Verhaag dan Kedua Putranya Kenakan Pakaian Tradisional Jepang, Gagah & Keren

Perusahaan Jepang 'Berebut' Pekerja Indonesia, Ini Alasannya

5 Potret Janeera Putri Cantik Beby & Onadio Leonardo yang Baru Lahir

Arti Insya Allah dan Waktu yang Tepat Mengucapkannya

Bantah Luna Maya Hamil, Maxime Bouttier Ternyata Dambakan Anak Perempuan Bahkan Sudah Siapkan Nama

VIDEO

DETIK NETWORK