sign up SIGN UP search
Video

5 Manfaat Timun Suri untuk Busui, Cocok untuk Diet dan Tingkatkan Imun

HaiBunda   |   Haibunda Rabu, 30 Mar 2022 11:47 WIB

Timun suri adalah buah yang sangat terkenal di Indonesia, yang termasuk ke dalam kelompok labu-labuan. Biasanya, buah ini banyak dijual ketika bulan Ramadan. Buah timun suri merupakan buah yang segar apalagi jika disantap dengan perpaduan sirup dan es. Timun suri mengandung banyak nutrisi, seperti potasium, magnesium, vitamin A, B, dan C yang bermanfaat untuk tubuh.

Meskipun menyegarkan, Bunda mungkin bertanya apakah timun suri aman dikonsumsi saat masih menyusui Si Kecil. Ternyata, timun suri memiliki banyak manfaat untuk Bunda menyusui, seperti cocok untuk makanan diet dan meningkatkan imun tubuh. Untuk mengetahui manfaat lainnya, segera tonton video berikut ini, yuk!


Share yuk, Bun!

Bundapedia
Ensiklopedia A-Z istilah kesehatan terkait Bunda dan Si Kecil
Rekomendasi
Ayo sharing bersama HaiBunda Squad dan ikuti Live Chat langsung bersama pakar, Bun! Gabung sekarang di Aplikasi HaiBunda!
ARTIKEL TERBARU
  • Video
detiknetwork

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

Pantau terus tumbuh kembang Si Kecil setiap bulannya hanya di Aplikasi HaiBunda!