02:05
VIDEO
menyusui
Kapan Bunda Perlu Mengunjungi Konselor Laktasi? Dengar Kata Ahlinya Yuk, Bun
HaiBunda
Rabu, 11 Oct 2023 20:50 WIB
Permasalahan menyusui tidak dipungkiri akan selalu ada ya, Bunda. Kehadiran support system menjadi hal terpenting dalam perjalanan menyusui setiap ibu. Selain itu, Bunda juga bisa mencari pertolongan dari ahli seperti konselor laktasi untuk menemukan solusi dari masalah menyusui.
Lalu, kapan sebaiknya Bunda mulai dan bisa mengunjungi konselor laktasi? Dokter Gigi sekaligus Konselor Menyusui, drg. Radinta Btari Aphrodita, M.M, punya penjelasannya untuk Bunda. Simak pada video, yuk!
TOPIK TERKAIT
VIDEO TERKAIT
02:53
Menyusui
5 Tanda Bunda Membutuhkan Bantuan Konselor Laktasi
01:56
Menyusui
6 Tips Mengatasi Puting Sakit Akibat Digigit Si Kecil saat Menyusui
02:14
Menyusui
Berbahayakah Kram Perut saat Menyusui? Ketahui Penyebab & Cara Mengatasinya, Bun
01:37
Menyusui
3 Penyebab Si Kecil Suka Berdecak saat Menyusu
01:07
Menyusui
5 Tips Alami untuk Atasi Puting Lecet, Mudah dan Praktis
HIGHLIGHT
HAIBUNDA STORIES
REKOMENDASI PRODUK
INFOGRAFIS
KOMIK BUNDA
FOTO
Fase Bunda