HaiBunda

MOM'S LIFE

Resep Pancake Mi, Kudapan Mudah Dibuat untuk Sore Hari

Radian Nyi Sukmasari   |   HaiBunda

Jumat, 11 Jan 2019 15:38 WIB
Pancake mi/ Foto: Modern Mom Trans7
Jakarta - Sore hari begini enaknya cari camilan yang cukup mengenyangkan dan bisa dijadikan kudapan. Terlebih, bahannya terbuat dari mi yang bisa jadi sumber karbohidrat yang mengenyangkan, Bun.

Ada resep pancake mi yang cocok Bunda jadikan kudapan di sore hari. Apalagi, pancake ini bisa jadi sumber karbohidrat yang bisa bikin perut cukup terisi. Jangan lupa, supaya makin sehat, pancake ini bisa dipadukan dengan sayur ya, Bunda.

Dipandu program Modern Moms Trans7, berikut resep pancake mi yang gampang banget cara mengolahnya, Bun.


Ilustrasi mi/ Foto: Istock
Bahan

2 sdm minyak bumbu
150 gram mi
1 sdm kaldu bubuk
1 sdm cabai bubuk
3 butir telur
1 sdm merica
2 sdm mentega
1 sdm garam
Kornet
2 buah daun bawang
1 buah jagung

Cara membuat:

1. Campur semua bahan mi, bubuk cabai, minyak bumbu, kaldu bubuk, garam, telur, merica, mentega, jagung, daun bawang, kornet, dan jagung, aduk sampai merata.

2. Cetak mi di atas loyang. Masak sampai matang. Jangan lupa dibalik ya, Bun, adonannya.

3. Kalau suka, bisa ditambah saus sambal ya, Bunda.

4. Selamat menikmati.

[Gambas:Video 20detik]

(rdn/muf)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3

Mom's Life Annisa Karnesyia

Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya

Mom's Life Annisa Karnesyia

8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi

Mom's Life Aisyah Khoirunnisa

Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing

Kehamilan Annisa Karnesyia

Menkes Berencana Ubah Rujukan BPJS dari Faskes Bisa Langsung ke RS Tipe A

Mom's Life Annisa Karnesyia

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur

Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya

8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi

Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing

Menkes Berencana Ubah Rujukan BPJS dari Faskes Bisa Langsung ke RS Tipe A

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK