8 Potret Kekompakan Keluarga Gen Halilintar Lebaran di Mekkah
Instagram |
HaiBunda
Kamis, 06 Jun 2019 19:00 WIB
Tahun ini, keluarga besar Gen Halilintar merayakan Hari Raya Idul Fitri di Mekkah, Arab Saudi.
Keluarga Gen Halilintar merayakan Idul Fitri di Tanah Suci Mekkah, sekaligus menjalankan ibadah umrah. (Foto: Instagram @genhalilintar)
Halilintar Anofial Asmid dan Lenggogeni Faruk mengajak 11 anaknya berlebaran di Mekkah. (Foto: Instagram @genhalilintar)
Kompaknya keluarga Gen Halilintar mengabadikan momen di depan Ka'bah. (Foto: Instagram @genhalilintar)
Atta Halilintar terlihat khusyuk menjalani Lebaran pertamanya di Tanah Suci. (Foto: Instagram @attahalilintar)
Meski datang terakhir, Atta enggak mau melewatkan momen kebersamaan dengan Ayah dan Mandeh nih, Bun. (Foto: Instagram @genifaruk)
Menggunakan pakaian ihram lengkap, anak keenam, Muhammad Saaih Halilintar, juga menikmati kemegahan Masjidil Haram. (Foto: Instagram @saaihalilintar)
Atta, Saaih, dan Thariq, trio jagoan Gen Halilintar mengucapkan, 'TaqabbalAllahu minnaa wa minkum'. (Foto: Instagram @saaihalilintar)
Nah, kalau yang ini, Sajidah Mutamimah Halilintar, anak ketiga pasangan Gen Halilintar yang katanya masih enggak percaya bisa Lebaran di Mekkah, Bun. (Foto: Instagram @sajidahhalilintar)