7 Potret Kehidupan Eks Personel Girlband Korea Kahi di Bali
Instagram |
HaiBunda
Minggu, 23 Feb 2020 10:48 WIB
Mantan personel girlband Korea Selatan After School, Kahi, kini tinggal bersama suami dan kedua anaknya di Bali. Simak foto aktivitas sehari-hari sang artis.
Eks personel girlband Korea Selatan After School, Kahi, kini tinggal di Bali bersama sang suami, Yang Jun Mu dan kedua anaknya. (Foto: Instagram @kahi_korea)
Selama tinggal di Bali, Kahi, terlihat menganut gaya hidup sehat. Ia menggunakan produk alami serta mengonsumsi makanan sehat. (Foto: Instagram @kahi_korea)
Selain itu Kahi juga rajin berolahraga agar tetap bugar. (Foto: Instagram @kahi_korea)
Pantai di Bali adalah salah satu tempat favorit Kahi dan keluarganya. (Foto: Instagram @kahi_korea)
Kahi juga sering membagikan foto dan video aktivitas keduanya putranya yang masih kecil di media sosial. (Foto: Instagram @kahi_korea)
Saat ini Kahi memiliki akun YouTube sendiri. Di sana ia membagikan video kehidupannya sehari-hari di Bali. (Foto: Instagram @kahi_korea)
Momen saat Kahi merayakan ulang tahunnya bersama keluarga di Bali, baru-baru ini. (Foto: Instagram @kahi_korea)