moms-life
7 Foto Pernikahan Caesar Hito & Felicya yang Haru dan Berurai Air Mata
Sabtu, 09 Jan 2021 16:50 WIBPasangan selebriti Caesar Hito dan Felicya Angelista resmi menikah. Pemberkatan yang digelar pada Sabtu (9/1/2021) itu sangat haru dan berurai air mata.
Keduanya melangsungkan pemberkatan pernikahan pada Sabtu (9/1/2021) sekitar pukul 10.00 WIB. (Foto: YouTube Felicya Angellista)
Share yuk, Bun!