MOM'S LIFE
Menu Sahur: Resep Ayam Lada Hitam, Rasanya Mirip Restoran Bintang Lima
Mutiara Putri | HaiBunda
Selasa, 04 May 2021 19:00 WIBAyam adalah bahan makanan yang paling mudah untuk dimasak, Bunda. Ayam bisa Bunda olah menjadi berbagai menu andalan yang bisa menggugah selera.
Biasanya, ayam diolah dengan cara digoreng, digulai, atau dibumbui dengan tepung terigu dan telur, Bunda. Tapi, ada cara yang lebih mudah mengolah ayam agar bisa dinikmati sebagai menu sahur bersama keluarga, lho.
Salah satu menu andalan yang bisa Bunda olah untuk membuat menu sahur adalah ayam lada hitam nih, Bunda. Membuat ayam lada hitam enggak sulit lho, Bunda.
Bagian yang biasa diolah menjadi ayam lada hitam adalah bagian dada, Bunda. Selain itu, Bunda juga bisa tambahkan paprika dan bawang bombai agar ayam lada hitam Bunda semakin nikmat.
Ada resep mudah yang bisa Bunda tiru untuk membuat ayam lada hitam, nih. Selain mudah dibuat, rasanya juga mirip seperti restoran bintang lima, lho.
Dilihat dari kanal YouTube Dapur Ike, berikut ini adalah bahan dan cara membuat ayam lada hitam yang mudah dan rasanya seperti restoran bintang lima.
Bahan:
500 gram ayam fillet, potong dadu
1 sdm lada hitam
3 sdm kecap manis
2 sachet saus lada hitam
1 buah paprika merah
1 buah paprika hijau
1 buah paprika kuning
1/2 buah bawang bombai
Minyak secukupnya untuk menumis
Cara membuat:
1. Iris bawang bombai, paprika merah, paprika kuning, dan paprika hijau sesuai selera ya, Bunda.
2. Panaskan minyak, masukkan ayam. Masak hingga ayam matang dan berwarna kecokelatan.
3. Masukkan bawang bombai, lalu masak hingga bawang bombai sedikit layu. Masukkan ketiga jenis paprika.
4. Masukkan dua sachet saus lada hitam, Bunda. Aduk-aduk hingga bumbunya merata. Tambahkan kecap manis dan masukkan lada hitam bubuk. Masak hingga bumbunya meresap.
5. Angkat dan sajikan
6. Ayam lada hitam buatan Bunda siap disantap menjadi menu sahur yang nikmat bersama keluarga. Selamat mencoba ya, Bunda.
Simak video di bawah ini, Bun:
Apa Makna Doa & Bacaan yang Bunda Lantunkan Saat Zakat?
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Menu Sahur: Resep Nasi Goreng Tek-tek yang Sehat dan Praktis
Menu Sahur: Resep Rendang Ayam Padang Sederhana dan Praktis
Menu Sahur: Resep Gulai Kepala Ikan Kakap
Menu Sahur: 5 Resep Lauk Praktis dan Sederhana
TERPOPULER
Lisa BLACKPINK Syuting Film di Jakarta & Tangerang, Ini Dampaknya ke Lalu Lintas
Potret Samuel Zylgwyn dan Franda Temani Kedua Putri Bermain Salju untuk Pertama Kalinya
Cairan Pra Ejakulasi: Fakta, Risiko Kehamilan, Tips Perlindungan Aman & Bedanya dengan Sperma
Ciri-ciri Orang yang Membosankan, Sering Ucapkan 11 Kalimat Ini Menurut Psikolog
Jangan Langsung Nyalakan Lampu Saat Masuk Kamar Hotel, Ini Alasannya
REKOMENDASI PRODUK
9 Sepatu Karet Perempuan Waterproof yang Nyaman saat Hujan, Cocok untuk Kerja
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
9 Underpad Bayi untuk Perlindungan Maksimal, Pilih yang Aman dan Bagus Bun!
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Bidet Portable yang Bisa Dibawa Ibu Hamil saat Bepergian & Liburan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahTERBARU DARI HAIBUNDA
Lisa BLACKPINK Syuting Film di Jakarta & Tangerang, Ini Dampaknya ke Lalu Lintas
Potret Samuel Zylgwyn dan Franda Temani Kedua Putri Bermain Salju untuk Pertama Kalinya
Cairan Pra Ejakulasi: Fakta, Risiko Kehamilan, Tips Perlindungan Aman & Bedanya dengan Sperma
Tidur yang Berkualitas akan Pengaruhi Kesehatan Mental Anak
Ciri-ciri Orang yang Membosankan, Sering Ucapkan 11 Kalimat Ini Menurut Psikolog
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Polisi Ungkap soal Bercak Darah di Sprai Kamar Lula Lahfah
-
Beautynesia
Tes Kepribadian: Gambar Pertama yang Dilihat Bisa Ungkap Penyebab Kecemasan Dirimu
-
Female Daily
BliBliStyle Outlet: Destinasi Baru untuk Gaya Aktif dari Brand Favorit Pasti ORI!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Gaya Titi Kamal Olahraga Gym-Padel Bareng Bestie, Dipuji Tetap Tampil Sopan
-
Mommies Daily
Membagi Cinta ke Dua Anak, Ternyata Tidak Semudah yang Saya Kira