moms-life
7 Potret Dewi Sukarno Muda, Cantiknya Pantas Bapak Proklamator Jatuh Hati
Jumat, 18 Jun 2021 19:35 WIBNaoko Nemoto alias Dewi Soekarno adalah istri ke-5 presiden pertama Indonesia, Soekarno. Intip potret lawas Dewi Soekarno yang kini sudah berusia 81 yuk, Bunda!
Dewi Soekarno membesarkan putrinya di Paris, Bunda. Ia pun sempat hidup berpindah-pindah sebelum akhirnya menetap kembali di tanah kelahirannya, Jepang. (Foto: Instagram: @dewisukarnoofficial)