00:50
VIDEO
moms-life
Hati-hati, Bun! Ini 5 Tanaman Hias yang Dianggap Pembawa Sial
HaiBunda
Jumat, 08 Oct 2021 16:17 WIB
Bunda gemar memelihara tanaman hias di rumah? Tanaman hias memang dapat membawa manfaat tersendiri ketika diletakkan di dalam ataupun di luar rumah. Bahkan ada beberapa tanaman hias yang dipercaya dapat membawa keberuntungan.
Di sisi lain, ada juga tanaman hias yang dianggap membawa sial bagi penghuni rumah. Bentuk sialnya pun berbeda-beda, ada yang dapat menimbulkan konflik hingga mengandung roh jahat.
Jika sudah begini, Bunda harus hati-hati, nih. Yuk, cari tahu tanaman apa saja yang dianggap bisa membawa sial di video berikut ini!
TOPIK TERKAIT
VIDEO TERKAIT
01:41
Mom's Life
5 Tanaman Hias untuk Jaga Kesehatan Mental, Bisa Bikin Bahagia Bun
01:41
Mom's Life
5 Tips Merawat Tanaman Hias agar Tumbuh Subur
02:01
Mom's Life
5 Tanaman Hias yang Cocok untuk Ruang Tamu, Siap Sambut Tahun Baru
01:39
Mom's Life
5 Tanaman yang Bisa Menekan Polusi di Rumah; Lidah Buaya & Sirih Gading Juaranya
02:48
Mom's Life
5 Tanaman Hias Pembawa Energi Buruk Menurut Feng Shui, Salah Satunya Kaktus
HIGHLIGHT
HAIBUNDA STORIES
REKOMENDASI PRODUK
INFOGRAFIS
KOMIK BUNDA
FOTO
Fase Bunda