5 Tips Dekorasi Rumah Menurut Feng Shui Agar Hoki di Tahun Macan Air
Minggu, 30 Jan 2022 10:30 WIBDalam rangka perayaan Tahun Baru Imlek, Bunda perlu memperhatikan beberapa area pada rumah untuk menggerakkan energi positif. Dengan penataan yang tepat, maka kemakmuran hidup penghuninya bisa meningkat.
Pakar Feng Shui Dr. Akino W. Azzaro, menjelaskan ada lima tips yang bisa Bunda perhatikan dalam mendekorasi rumah agar mendatangkan energi positif. Selengkapnya, simak pada video berikut ini.