moms-life
7 Potret Mewah Apartemen Nikita Willy di Amerika, Bersiap Sambut Anak Pertama
Minggu, 03 Apr 2022 12:07 WIBNikita Willy menunjukkan apartemen tempat ia dan keluarganya menetap selama di Amerika Serikat nih, Bunda. Intip potret-potrentya di sini, ya.
Terakhir ada balkon nih, Bunda. Biasanya, Nikita Willy dan suaminya menghabiskan waktu di sana untuk menikmati sunrise dan sunset sambil minum teh atau kopi. (Foto: YouTube: Nikita Willy Official)