MOM'S LIFE
Sinopsis Film In Time, Tayang di Blockbuster Sahur Movies Trans TV
Tim HaiBunda | HaiBunda
Senin, 18 Apr 2022 16:06 WIBTak terasa kita sudah memasuki pertengahan bulan Ramadan ya, Bunda. Semoga puasa Bunda dan keluarga berjalan lancar. Untuk menemani sahur Bunda agar lebih bersemangat, masih ada tontonan seru nih di Blockbuster Sahur Movies 2022 TRANS TV.
Kali ini Blockbuster Sahur Movies menayangkan film In Time pada Selasa, 19 April 2022 pukul 01.30. Film bergenre action, Sci-Fi, dan thriller tersebut dibintangi oleh Justin Timberlake, dan Amanda Seyfried, Cillian Murphy. Berikut sinopsis selengkapnya, Bunda.
Di masa depan nanti, uang sudah bukan lagi sesuatu yang berharga. Waktu telah menggantikan posisi uang. Orang rela mati demi waktu karena tanpa waktu mereka sudah tak ada artinya lagi. Oleh karena waktu, Will Salas (Justin Timberlake) jadi buronan. Ia dituduh telah mencuri waktu.
Saat itu umur semua orang berhenti pada saat mereka mencapai usia 25 tahun. Setelah itu, pada tangan mereka akan dipasang jam yang akan menentukan kapan mereka akan mati. Mereka yang kaya mampu membeli perpanjangan umur sementara mereka yang miskin harus berjuang keras untuk mendapatkan perpanjangan waktu.
Will Salas bukanlah orang kaya dan karena itu pula ia langsung menjadi tertuduh saat mendadak dapat warisan umur dari salah satu orang terkaya di sana. Yang jadi masalah, ada petugas korup di dalam badan penegak hukum yang dikenal dengan sebutan Timekeeper. Tak ada pilihan lain buat Will Salas selain berusaha meloloskan diri dari Timekeeper.
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Sinopsis The Last Witch Hunter, Tayang di Blockbuster Sahur Movies 2022 TRANS TV
Sinopsis The Expendables 2, Tayang di Blockbuster Sahur Movies 2022 TRANS TV
Sinopsis The Legend of Tarzan, Tayang di Blockbuster Sahur Movies 2022 TRANS TV
Sinopsis King Arthur: Legend of the Sword, Tayang di Blockbuster Sahur Movies 2022 TRANS TV
TERPOPULER
7 Artis Ganti Profesi Setelah Pindah ke Luar Negeri, Jadi Perawat hingga Tukang Las
Bersahabat 30 Th, KD Ajak Keluarga Kunjungi Rumah Siti Nurhaliza di Malaysia
Bunda Diet Nasi? Resep Selada Jawa Ini Bikin Kenyang & Bantu Turun 9 Kg!
Charlotte Ramadhan Anak Shahnaz Haque Lulus Kedokteran Hewan IPB, Ini 5 Potretnya
Mau Ajak Anak Liburan ke PRJ 2025, Begini Caranya Naik KRL hingga TransJakarta
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Bersahabat 30 Th, KD Ajak Keluarga Kunjungi Rumah Siti Nurhaliza di Malaysia
Langkah Aman Mengatasi Demam Anak di Rumah, Ini yang Harus Dilakukan Orang Tua
4 Cerita Persalinan Bunda Artis, Unik dan Tak Biasa
Mau Ajak Anak Liburan ke PRJ 2025, Begini Caranya Naik KRL hingga TransJakarta
Bunda Diet Nasi? Resep Selada Jawa Ini Bikin Kenyang & Bantu Turun 9 Kg!
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Masih Terpuruk karena Perselingkuhan Pique, Shakira: Ada Banyak Pengorbanan
-
Beautynesia
3 Cara Gampang Menghentikan Self-Sabotage dan Menjadi Versi Terbaik Dirimu
-
Female Daily
Punya Nilai Sustainability, Ini 3 Skincare Lokal yang Cinta Bumi!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Foto Influencer yang Melahirkan di Salon Saat Sedang Manikur
-
Mommies Daily
Istri Sering Menolak Berhubungan Seks? Ini 12 Alasan yang Suami Harus Tahu