HaiBunda

MOM'S LIFE

Cara Punya Uang Rp1 M Sebelum Usia 30 Tahun, Bukan Mustahil Lho Bun

Tim HaiBunda   |   HaiBunda

Minggu, 24 Jul 2022 18:25 WIB
Bukan Mustahil, Ini Tips Punya Uang Rp1 M Sebelum Usia 30 Tahun / Foto: Getty Images/iStockphoto/howtogoto
Jakarta -

Banyak orang mendambakan kekayaan. Hidup bergelimang harta terdengar seperti mimpi yang indah. Namun, mampukah seseorang mewujudkannya sebelum usia 30 tahun?

Memiliki uang hingga Rp1 miliar sebelum usia 30 tahun terdengar seperti mustahil. Untuk merealisasikan mimpi tersebut tidaklah mudah.

Untuk memiliki uang miliaran rupiah sebelum usia 30 tahun, diperlukan perjuangan keras serta dedikasi dan keberanian tinggi dalam mengambil keputusan. Namun, hal tersebut bukan berarti mustahil, Bunda. Berikut ini tips untuk menjadi kaya raya sebelum usia 30 tahun:


1. Memiliki penghasilan

Hal paling wajib dalam memupuk kekayaan adalah Bunda harus memiliki penghasilan tepat. Baik itu didapatkan dalam waktu harian, mingguan, atau bulanan.

Carilah penghasilan dari sumber apapun. Bunda tidak bisa hanya fokus mencari pekerjaan saja.

Beberapa pekerja hanya mengandalkan gaji mereka untuk memupuk kekayaan. Namun, Bunda harus mencari penghasilan lain di luar pekerjaan tetap.

Di sela-sela pekerjaan kantor, Bunda mungkin bisa mencari pekerjaan sambilan atau freelance. Selain itu, Bunda juga bisa mengumpulkan uang lewat usaha kecil-kecilan.

2. Perbanyak investasi dibanding menabung

Mengandalkan tabungan saja akan sulit untuk menjadi kaya raya. Tabungan hanya bersifat tetap dan membuat harta tidak berkembang.

Bunda dapat mengandalkan investasi sebagai trik menjadi kaya. Contohnya saja, uang Rp100 juta saat ini tidak akan sama nilainya dibandingkan di masa depan.

Sekitar 2-3 tahun berikutnya, uang Rp100 juta mungkin tidak cukup untuk membeli mobil baru. Di sinilah peran penting investasi dalam perencanaan finansial. Dengan investasi, harta akan terus bertambah nilainya.

LANJUTKAN MEMBACA KLIK DI SINI.

Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.

Saksikan juga video tentang deposito digital di bawah ini:



(anm)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

El Barack Makin Berprestasi di Sekolah, Intip Potretnya Dipuji Einstein oleh Jessica Iskandar

Parenting Nadhifa Fitrina

5 Potret Kreator Konten Evelyn Umumkan Kehamilan Pertama, Reaksi Suami Juan Jadi Sorotan

Kehamilan Annisa Karnesyia

15 Makanan dan Minuman Sumber Kalsium selain Susu

Mom's Life Amira Salsabila

Ciri-ciri Orang Tua Terapkan Dolphin Parenting, Bunda Termasuk Salah Satunya?

Parenting Kinan

10 Contoh Soal Faktor Persekutuan Terbesar, Pembahasan dan Kunci Jawabannya

Parenting Annisya Asri Diarta

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

El Barack Makin Berprestasi di Sekolah, Intip Potretnya Dipuji Einstein oleh Jessica Iskandar

10 Contoh Soal Faktor Persekutuan Terbesar, Pembahasan dan Kunci Jawabannya

15 Makanan dan Minuman Sumber Kalsium selain Susu

Ciri-ciri Orang Tua Terapkan Dolphin Parenting, Bunda Termasuk Salah Satunya?

5 Potret Kreator Konten Evelyn Umumkan Kehamilan Pertama, Reaksi Suami Juan Jadi Sorotan

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK