moms-life
7 Potret Resepsi Nikah Jessica Tanoesoedibjo, Mewah Penuh Dekorasi Bunga
Senin, 25 Jul 2022 21:05 WIBJessica Tanoesoedibjo dan Jonathan Natakusuma baru saja menggelar resepsi pernikahan mereka, Bunda. Penasaran dengan potret mesra keduanya? Intip di sini, yuk!
Setelahnya, saudara-saudara Jessica mengikuti sang ayah dan Bunda memasuki tempat acara. Yang paling pertama muncul adalah Si Sulung Angela Tanoesoedibjo dan keluarga. (Foto: Instagram: @liliana_tanoesodibjo)