moms-life
7 Potret Sabrina dan Deddy Corbuzier Usai Menikah, Disebut Netizen Bikin Gemes
Sabtu, 30 Jul 2022 09:30 WIBDeddy Corbuzier dan Sabrina kerap mengunggah konten menggemaskan di sosial media nih, Bunda. Ingin lihat potret keduanya setelah menikah? Intip di sini, yuk!
Selama di Singapura, Sabrina dan Deddy kerap mengenakan pakaian senada, nih. Misalnya saja pakaian serba hitam ini. (Foto: Instagram: @sabrinachairunnisa_)