MOM'S LIFE
Trans Snow World Surabaya Buka Hari Ini, Cek Promonya Bun
Tim HaiBunda | HaiBunda
Jumat, 05 Aug 2022 14:07 WIBKabar gembira bagi Bunda yang berdomisili di Surabaya. Bunda dan keluarga bisa wisata salju tanpa perlu ke luar negeri.
Bunda kini bisa menikmati wisata salju di Trans Snow World Surabaya yang resmi beroperasi mulai hari ini pukul 12.00 WIB di lantai F3 The Trans Icon Mall. Tak hanya bermain salju, di sini Bunda juga bisa melakukan berbagai kegiatan seru di arena bersalju seperti berseluncur dengan kereta luncur (sledge) atau menggunakan ban besar (snow tube).
Bukan hanya itu, Bunda juga bisa bermain ski didampingi instruktur, membuat boneka salju dan naik kereta gantung di atas hamparan salju (chair lift). Tersedia pula berbagai merchandise lucu dan menarik mulai dari mantel salju, topi, hingga boneka yang bisa Bunda beli.
Untuk harga, tiket masuk ke Trans Snow World Surabaya dibanderol seharga Rp225.000 (weekday) dan Rp275.000 (weekend) untuk semua usia. Setiap pembelian tiket sudah termasuk kaus kaki dan peminjaman sepatu boots.
Menariknya lagi, pada peresmiannya, Trans Snow World Surabaya menawarkan promo menarik bagi pengguna Allo Bank, yaitu diskon 10 persen untuk tiket masuk. Dengan memanfaatkan promo ini, bermain salju di Trans Snow World Surabaya tentunya jadi makin hemat.
Jadi, tunggu apa lagi? Yuk segera pesan tiket sekarang juga dan rasakan serunya bermain di wisata salju Surabaya yang lagi hit ini. Jangan lupa juga ajak keluarga, sahabat, atau pasangan agar makin seru. Trans Snow World Surabaya buka setiap hari mulai pukul 10:00-20:00 WIB. Informasi lebih lengkap dapat dilihat di sini.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
(som/som)TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Keseruan Snow Fest di Trans Snow World Bintaro, Bermain Salju Sambil Belajar
Yuk Ajak Keluarga Main Ski di Trans Snow World Bintaro, Ada Instrukturnya Bun!
Promo Tiap Hari di Trans Snow World Bintaro, Weekdays dan Weekend Bun
Segera Hadir! Cek Harga & Cara Beli Tiket Trans Snow World Surabaya di Sini Bun
TERPOPULER
Paula Verhoeven & Kimmy Jayanti Tampil Satu Panggung di Catwalk, Pesonanya Bikin Kagum!
Momen Ochi Rosdiana Hamil Anak Pertama, Intip Potretnya Umumkan Gender Reveal
Jennifer Bachdim Minta Bantuan Damkar Lepas Cincin Kawin Akibat Kecelakaan di Kamar Mandi
5 Doa untuk Ayah yang Sudah Meninggal, Amalan Bentuk Berbakti Anak
Benarkah Nafsu Makan Meningkat Jadi Tanda Awal Kehamilan? Ini Jawaban Pakar
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Kering dan Sensitif
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
Paula Verhoeven & Kimmy Jayanti Tampil Satu Panggung di Catwalk, Pesonanya Bikin Kagum!
Benarkah Nafsu Makan Meningkat Jadi Tanda Awal Kehamilan? Ini Jawaban Pakar
5 Doa untuk Ayah yang Sudah Meninggal, Amalan Bentuk Berbakti Anak
Momen Ochi Rosdiana Hamil Anak Pertama, Intip Potretnya Umumkan Gender Reveal
Jennifer Bachdim Minta Bantuan Damkar Lepas Cincin Kawin Akibat Kecelakaan di Kamar Mandi
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Agensi Minta Maaf Usai Bikin Kekacauan di Konten Promosi Album Baru Cha Eun Woo
-
Beautynesia
Gaya Rama Duwaji 'First Lady' Termuda New York City, Napas Segar Fashion dalam Politik
-
Female Daily
Modelnya Super Stylish, Ini 4 Tas Lokal Thailand yang Patut Kamu Lirik!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Jennifer Lawrence Tolak Selulitnya Diedit dalam Film 'Die My Love'
-
Mommies Daily
12 Rekomendasi Skincare Drugstore untuk Remaja, Harga Mulai Rp20 Ribu