MOM'S LIFE
10 Makanan Sehat Tapi Enak untuk Turunkan Berat Badan
Annisa A | HaiBunda
Senin, 03 Oct 2022 21:30 WIBMenurunkan berat badan dapat dilakukan dengan mengontrol asupan makanan. Hal ini sangat penting untuk mendapatkan hasil diet yang sehat dan memuaskan, Bunda.
Selain olahraga, asupan makanan yang masuk ke dalam tubuh juga perlu dikontrol untuk memperlancar proses diet. Namun tentunya, mengontrol asupan makanan merupakan hal yang sulit untuk sebagian orang.
Meski begitu, bukan berarti Bunda tidak bisa diet. Beberapa makanan justru diklaim cukup ampuh untuk menurunkan berat badan apabila dikonsumsi.
Menurut pendiri Nutritionist dan Slim by Nature, Zhanna Gee, ada 10 jenis makanan sehat untuk membantu diet journey Bunda. Berikut ini jenis-jenisnya:
1. Telur
Asupan telur yang berlebihan memang dapat meningkatkan kadar kolestrol, khususnya karena bagian kuning telur. Akan tetapi, telur bisa menjadi makanan terbaik untuk menurunkan berat badan apabila dikonsumsi sesuai batas.
"Telur tinggi protein dan lemak, yang dapat membuat perut lebih cepat kenyang. Selain itu, telur juga mengandung nutrisi yang dapat membantu Anda yang sedang diet rendah kalori," ujar Zhanna.
2. Cabai
Citarasa pedas cabai pada makanan dapat membuat makanan terasa lebih nikmat. Namun sebenarnya, cabai mengandung capsaicin yang terbukti dapat membakar lemak dan menurunkan nafsu makan.
"Kandungan kimianya dapat membantu meningkatkan metabolisme. Dengan meningkatkan produksi hormon, maka membuatnya mudah untuk membakar kalori," kata Zhanna.
"Cabai juga mengandung beta karoten dan antioksidan yang secara alami dapat melawan gejala flu dan pilek yang melekat di tubuh Anda saat cuaca berubah dari panas ke dingin."
3. Bawang putih
Bawang putih merupakan salah satu bumbu dapur yang tidak pernah absen hadir ya, Bunda. Selain mudah ditemukan di mana-mana dan menjadi bumbu masak serba bisa, bawang putih juga kaya akan nutrisi yang bermanfaat untuk diet.
Bawang putih adalah bahan utama yang memiliki banyak manfaat kesehatan dan bersifat sebagai antibiotik alami. Selain itu, jumlah kalori bawang putih juga sangat rendah sehingga aman dikonsumsi ketika diet.
LANJUTKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Saksikan juga video tentang resep pindang telur rendah kalori:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
4 Cara Efektif Menurunkan Berat Badan untuk Pemula, Cuma 10 Menit Bun!
10 Makanan Protein Tinggi untuk Ratakan Perut Buncit, Kenyang Seharian Bun
Wanita Ini Sukses Diet hingga Turun 20 Kg, Ternyata Ini Rahasianya
Ditolak Butik karena Obesitas, Wanita Ini Sukses Turunkan Berat Badan 53 Kg
TERPOPULER
Penyebab Harga Emas Hancur Berantakan
6 Minuman Sehari-hari Ini Bisa Bikin Ginjal Bekerja Lebih Keras
Momen Hangat Anak-anak Beri Kejutan Krisdayanti usai Boyong Perak di Pertandingan Wushu, Ini Potretnya
Apakah Ibu Hamil Boleh Makan Selada Mentah? Simak Faktanya
Charlie Puth Ungkap Sang Istri Hamil Anak Pertama
REKOMENDASI PRODUK
11 Rekomendasi Susu Penambah Berat Badan Anak 2 Tahun
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Pilihan Minyak Telon Bayi yang Aman dan Paling Wangi untuk Anak
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
11 Rekomendasi Balsem Bayi yang Aman dan Nyaman untuk Kulit Si Kecil
KinanREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Primer Make Up Tahan Lama
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
Review Es Krim Baskin Robbins Musk Melon & Popping Shower, Rasa Favorit Nomor #1 di Jepang
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Potret Na Daehoon Ultah ke-32, Dapat Kejutan dari Ayah asal Korea hingga Sahabat
Apakah Ibu Hamil Boleh Makan Selada Mentah? Simak Faktanya
Penyebab Harga Emas Hancur Berantakan
Momen Hangat Anak-anak Beri Kejutan Krisdayanti usai Boyong Perak di Pertandingan Wushu, Ini Potretnya
Red Flag pada Bayi Baru Lahir
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Penampilan Ibu Ala Jadi Saksi Sidang Tasya Farasya: Mahal Semua
-
Beautynesia
5 Cara Menjaga Persahabatan di Usia Dewasa Biar Tetap Dekat Meski Sibuk
-
Female Daily
Intip Koleksi UNIQLO X JW ANDERSON Fall/Winter 2025 yang Super Versatile!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Song Hye Kyo Hingga Yoona Bersaing di Blue Dragon Awards, Picu Perdebatan
-
Mommies Daily
Lulus dari Oxford dan Stanford, Ini 3 Cara Parenting Orang Tua Maudy Ayunda