moms-life
7 Potret Rumah Erlyanie, Mantan ART Boyolali yang Kini Jadi Pengusaha Sukses
Minggu, 27 Nov 2022 09:10 WIBErlyanie, mantan ART asal Boyolali ini kini jadi pengusaha sukses yang punya rumah mewah dengan harga puluhan miliar. Penuh dengan kemewahan, lho. Yuk, simak.
Berprofesi sebagai pebisnis, tak heran bila pengusaha yang satu ini tentunya memiliki ruang kerja sendiri di rumah. Ruang kerjanya pun tak kalah mewah dan berkilau seperti ruangan lainnya. Sama seperti ruangan yang lain, Erlyanie tetap menggunakan warna emas dan putih untuk dekorasi ruang kerjanya. (Foto: YouTube TRANS7 OFFICIAL)