Resep Jagung Susu Keju yang Manis dan Creamy, Cocok untuk Takjil Buka Puasa
Selasa, 04 Apr 2023 20:45 WIBBerbuka puasa akan lebih nikmat dengan hidangan yang manis-manis. Salah satu varian menu takjil yang bisa Bunda coba adalah jagung susu keju yang manis dan creamy. Pasalnya, santapan satu ini digemari oleh kalangan anak-anak hingga dewasa. Selain itu, jagung susu keju juga sangat mudah dan praktis dalam pembuatannya, lho.
Apakah Bunda tertarik untuk mencoba membuat jagung susu keju? Yuk, simak resep selengkapnya pada video berikut, ya!