FOTO

moms-life

7 Potret Rumah Mewah Shireen Sungkar, Fasilitas Serasa di Dubai

YouTube   |   HaiBunda

Sabtu, 08 Apr 2023 08:10 WIB

Ketika masuk ke rumah Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu, nuansa mewah bak hunian di Dubai sudah terasa menyambut tamu. Bunda, yuk intip potretnya di sini.

<p>Rumah Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu telah direnovasi dengan desain terbaru. Hunian mereka terlihat sangat mewah seperti di Dubai, Bunda. (Foto: YouTube Titi dan Tian)</p>
<p>Ruang tamu didesain dengan konsep Timur Tengah yang biasa ditemukan di Dubai. Tempat ini digunakan untuk menerima tamu secara khusus. "Kalau ke Dubai, rata-rata rumah di sana punya ruangan untuk menerima tamu. Ini ruang meeting Wisnu sama teman-temannya tau siapa pun, jadi aku enggak mesti pakai hijab," papar Shireen. (Foto: YouTube Titi dan Tian)</p>
<p>Ruang makan Shireen Sungkar juga tak kalah menarik. Desain elegan diciptakan oleh Irwansyah yang mendesain ruangan ini, Bunda. "Aku yang request. Terus Irwan bilang 'Dek, kasih <em>wallpaper'</em> ternyata benar jadi lebih elegan dan <em>homey,"</em> ucap Shireen. (Foto: YouTube Titi dan Tian)</p>
<p>Rumah Shireen Sungkar juga memiliki kolam renang berukuran sedang. Di samping kolam, terdapat ruangan gym yang rutin digunakan oleh Teuku Wisnu. (Foto: YouTube Titi dan Tian)</p>
<p>Kamar anak-anak Shireen dan Wisnu terlihat sangat ceria dengan desain <em>playful.</em> Mereka juga melengkapi area <em>playground</em> yang digunakan untuk tempat bermain. (Foto: YouTube Titi dan Tian)</p>
<p>Di sebelah ruang bermain, terdapat area khusus seperti perpustakaan mini yang sering digunakan oleh anak-anak Shireen saat ingin membaca buku. (Foto: YouTube Titi dan Tian)</p>
<p>Di lantai paling atas, masih terdapat ruangan yang tak kalah menarik. Shireen kerap menggunakan rooftop berdesain ala Santorini itu sebagai studio foto dan ruang diskusi. (Foto: YouTube Titi dan Tian)</p>

Rumah Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu telah direnovasi dengan desain terbaru. Hunian mereka terlihat sangat mewah seperti di Dubai, Bunda. (Foto: YouTube Titi dan Tian)

Ruang tamu didesain dengan konsep Timur Tengah yang biasa ditemukan di Dubai. Tempat ini digunakan untuk menerima tamu secara khusus. "Kalau ke Dubai, rata-rata rumah di sana punya ruangan untuk menerima tamu. Ini ruang meeting Wisnu sama teman-temannya tau siapa pun, jadi aku enggak mesti pakai hijab," papar Shireen. (Foto: YouTube Titi dan Tian)

Ruang makan Shireen Sungkar juga tak kalah menarik. Desain elegan diciptakan oleh Irwansyah yang mendesain ruangan ini, Bunda. "Aku yang request. Terus Irwan bilang 'Dek, kasih wallpaper' ternyata benar jadi lebih elegan dan homey," ucap Shireen. (Foto: YouTube Titi dan Tian)

Rumah Shireen Sungkar juga memiliki kolam renang berukuran sedang. Di samping kolam, terdapat ruangan gym yang rutin digunakan oleh Teuku Wisnu. (Foto: YouTube Titi dan Tian)

Kamar anak-anak Shireen dan Wisnu terlihat sangat ceria dengan desain playful. Mereka juga melengkapi area playground yang digunakan untuk tempat bermain. (Foto: YouTube Titi dan Tian)

Di sebelah ruang bermain, terdapat area khusus seperti perpustakaan mini yang sering digunakan oleh anak-anak Shireen saat ingin membaca buku. (Foto: YouTube Titi dan Tian)

Di lantai paling atas, masih terdapat ruangan yang tak kalah menarik. Shireen kerap menggunakan rooftop berdesain ala Santorini itu sebagai studio foto dan ruang diskusi. (Foto: YouTube Titi dan Tian)

TOPIK TERKAIT

HIGHLIGHT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT