moms-life
5 Potret Ulang Tahun ke-44 Wendy Cagur, Dapat Kejutan dari Istri dan Anak
Selasa, 09 May 2023 22:50 WIBWendy Cagur mendapat kejutan istimewa pada hari ulang tahunnya. Di pagi hari, ia dikejutkan dengan anak-anak dan istri yang datang ke kamar membawa kue.
Kebahagiaan tengah menyelimuti Wendy Cagur. Pemilik nama asli Wendy Armoko itu baru berulang tahun yang ke-44. (Foto: Instagram @wendicagur & @revtiayunatasya)