Daftar Perlengkapan Barang yang Harus Dibawa Saat Camping Bersama Keluarga
Senin, 15 May 2023 20:08 WIBCamping atau berkemah biasanya menjadi salah satu kegiatan yang cukup diminati oleh keluarga. Nah, apabila Bunda biasa camping sendiri atau hanya bersama Ayah, Bunda juga bisa untuk mengajak Si Kecil, lho. Dari banyaknya keseruan berkemah, namun ada beberapa perlengkapan barang yang harus diperhatikan dan dipersiapkan dengan matang. Terlebih lagi jika akan ada anak-anak yang ikut camping.
Supaya bisa pergi camping dengan aman dan nyaman bersama keluarga, yuk simak daftar perlengkapan barang yang harus dibawa saat camping pada video berikut.