moms-life
7 Potret Desta dan Natasha Rizky Sebelum Ramai Kabar Cerai, Mesra dan Harmonis
Jumat, 19 May 2023 19:35 WIBSebelum beredar kabar perceraian, pernikahan Desta dan Natasha Rizky jauh dari gosip miring, Bunda. Ingin melihat kembali potret keduanya? Intip di sini, ya!
Belum lama ini presenter Desta resmi melayangkan gugatan cerai kepada sang istri, Natasha Rizky, Bunda. Padahal, sebelumnya rumah tangga keduanya tidak pernah diterpa isu miring. (Foto: Instagram: @desta80s)