HaiBunda

MOM'S LIFE

Mengenal Macam-macam Laser Wajah dan Manfaatnya untuk Bunda

Dian Apriyanti & Aprilia Dwi Handhini   |   HaiBunda

Selasa, 26 Sep 2023 20:23 WIB

Bercak, bekas luka, kerutan, atau garis penuaan di wajah tentu membuat penampilan kurang maksimal ya, Bunda. Melansir laman WebMD, pelapisan ulang kulit dengan laser dapat membantu kulit terlihat lebih muda dan sehat, lho.

Pelapisan ulang kulit dengan laser dapat menghilangkan kulit lapis demi lapis dengan presisi. Sel-sel kulit baru yang terbentuk selama penyembuhan akan memberikan permukaan kulit yang lebih kencang dan tampak lebih muda. Lalu, apakah Bunda sudah mengetahui macam-macam laser dan manfaatnya untuk wajah? Untuk mengetahuinya, simak informasi pada video berikut, yuk!

TOPIK TERKAIT

VIDEO TERKAIT

TERPOPULER

Natalie Sarah dan Suami Habiskan Waktu Bersama di Italia, Intip Potret Romantisnya

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Ria Ricis Beri Kado Mobil Mewah untuk Moana, Intip 5 Potretnya

Parenting Nadhifa Fitrina

25 Cerita Sejarah Indonesia Singkat yang Menarik untuk Diceritakan ke Anak

Parenting Nadhifa Fitrina

Batuk Tak Kunjung Sembuh pada Orang Dewasa, Kenali Penyebabnya

Mom's Life Amira Salsabila

Gen Z Adopsi Career Minimalism, Tak Tertarik Jadi Manajer Pilih Work-Life Balance

Mom's Life Arina Yulistara

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Natalie Sarah dan Suami Habiskan Waktu Bersama di Italia, Intip Potret Romantisnya

25 Cerita Sejarah Indonesia Singkat yang Menarik untuk Diceritakan ke Anak

Batuk Tak Kunjung Sembuh pada Orang Dewasa, Kenali Penyebabnya

Ria Ricis Beri Kado Mobil Mewah untuk Moana, Intip 5 Potretnya

Gen Z Adopsi Career Minimalism, Tak Tertarik Jadi Manajer Pilih Work-Life Balance

FOTO

DETIK NETWORK