MOM'S LIFE
3 Cara Agar Tak Ketularan Teman yang Suka Flexing, Biar Tak Miskin Mendadak Bun!
Tim Haibunda | HaiBunda
Jumat, 17 Nov 2023 18:09 WIBBunda berada di lingkungan pertemanan yang dipenuhi orang-orang yang hobi melakukan flexing atau pamer? Ini artinya Bunda butuh lingkungan baru.
Mungkin, dahulu Bunda adalah orang yang hemat dan melek keuangan, tapi setelah Bunda memiliki teman-teman baru dan butuh untuk bisa diterima, maka tak jarang Bunda harus mengorbankan prinsip-prinsip Bunda dan melakukan apa yang mereka anggap normal.
Ketika hal itu berkaitan dengan flexing, maka pengelolaan keuangan bisa saja terlupakan. Pengeluaran gaya hidup Bunda bisa saja meroket karena kebahagiaan semu tersebut, dan hal itu akhirnya membuat Bunda kesulitan dalam menabung atau berinvestasi demi menyehatkan keuangan Bunda.
Berikut adalah tiga hal yang bisa Bunda lakukan untuk membentengi diri dan bertindak, ketika Bunda berada di lingkungan orang-orang tersebut.
Jadilah orang yang kaya, bukan terlihat kaya
Usai teman Bunda mengunggah foto liburan ke Eropa dan makan di salah satu restoran mahal di sana. Bunda pun merasa terganggu dan timbul keinginan di diri Bunda untuk melakukan hal yang sama agar Bunda tidak merasa kalah dengannya, namun karena keuangan Bunda masih kurang mendukung, Bunda akhirnya nekat menggunakan fasilitas pembiayaan untuk bisa berlibur.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(som/som)Simak video di bawah ini, Bun:
Mungkinkah Pasutri Muda Membeli Rumah Tanpa KPR? Ini Tips dari Perencana Keuangan
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
4 Hal yang Perlu Bunda Miliki di Umur 30 Tahun agar Tak Miskin Mendadak
Wow! Gaji Lulusan IPDN Rp28 Juta, Begini Cara Bijak Atur Keuangan
Unik, Cara Tanya Larasati Mengatur Keuangan Keluarga Lewat Bunda #PunyaPower
Gaji ke-13 Sebaiknya Dialokasikan untuk Apa Saja?
TERPOPULER
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi
Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing
Menkes Berencana Ubah Rujukan BPJS dari Faskes Bisa Langsung ke RS Tipe A
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi
Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing
Menkes Berencana Ubah Rujukan BPJS dari Faskes Bisa Langsung ke RS Tipe A
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Ignacia Fernandez, Penyanyi Death Metal yang Viral Menang Miss World Chile 2025
-
Beautynesia
5 Universitas Terbaik di Indonesia Versi QS World University Rankings 2026
-
Female Daily
KAWS WINTER, Kolaborasi UNIQLO dan KAWS dengan Sentuhan Seni yang Ikonis!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Kim Kardashian & Kris Jenner Dituntut Ray J, Dituduh Sengaja Bocorkan Sex Tape
-
Mommies Daily
7 Pesan Film Dopamin: Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Hadapi Godaan Uang Miliaran