MOM'S LIFE
Terpopuler: Potret Kehamilan Kedua Larissa Chou
Mutiara Putri | HaiBunda
Kamis, 28 Mar 2024 07:00 WIBTerpopuler di HaiBunda, Rabu (27/3/2024):
1. Hukum Ibu Menyusui di Tempat Umum dalam Ajaran Islam
Sebagai seorang Muslim, Bunda memang tidak bisa sembarangan menyusui Si Kecil di tempat umum. Terlebih, Bunda perlu menjaga aurat.
ASI sendiri merupakan asupan terbaik bagi bayi sejak lahir. Di dalam Islam, diajarkan pula bahwa ASI hendaknya diberikan selama dua tahun penuh seperti yang tertuang dalam surah al-Baqarah ayat 233.
Lantas, seperti apa hukum menyusui di tempat umum? Cek di sini, ya.
2. Arti Nama Nala dan 30 Rekomendasi Nama Anak Perempuan
Bunda sedang menanti kelahiran bayi dan masih mempertimbangkan berbagai pilihan nama? Nama Nala sendiri bisa menjadi kesan manis bagi anak perempuan, Bunda.
Nama Nala memiliki warisan budaya yang kaya. Nala sendiri terinspirasi dari tokoh legendaris dari mitologi Hindu yang dikenal karena kecerdasan dan keberanian.
Simak rekomendasi nama Nala di sini.
3. 5 Potret Kehamilan Larissa Chou, Tak Sabar Ingin Segera Jadi Bunda 2 Anak
Larissa Chou tengah menanti kelahiran anak keduanya, Bunda. Ia pun kerap mengabadikan momennya kala menikmati masa-masa kehamilan.
"Segera menjadi Ibu anak 2. Masya Allah Tabarakallah," tulis Larissa pada akun Instagram-nya.
Intip potret kehamilan Larissa Chou di sini, ya.
4. 7 Potret Putra Sulung Sahrul Gunawan, Disebut Mirip Sang Ayah & Gantengnya Mulai Curi Perhatian
Sebelum menikah dengan Dine Mutiara Aziz pada 2023 lalu, Sahrul Gunawan pernah membina rumah tangga bersama Indriani Hadi, Bunda. Dari pernikahan tersebut, ia menjadi ayah dari tiga anak bernama Ezzar Raditya Gunawan, Raihana Zemma Gunawan, dan Faeyza Mikail Gunawan.
Anak-anak Sahrul Gunawan kini sudah tumbuh besar. Bahkan, Si Sulung Ezzar disebut semakin mirip dengan sang Ayah, nih.
Intip potret tampan Ezzar di sini.
5. Reaksi Luna Maya saat Namanya Dipakai untuk Jalur hingga Lirik Lagu, Boleh Asalkan...
Nama artis cantik Luna Maya kerap ditemui di berbagai kesempatan, Bunda. Misalnya saja dalam lirik lagu seperti The Changcuters dalam lagu I Love U Bibeh hingga menjadi nama jalur di sebuah daerah.
Sebagai pemilik nama, Luna sendiri sempat ditanyai pendapat mengenai hal tersebut. Momen ketika menjawab perkara tersebut pun ia unggah di akun TikTok pribadinya.
Seperti apa pendapat Luna Maya? Baca selengkapnya di sini.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(mua/fir)Simak video di bawah ini, Bun:
4 Perbedaan Baby Blues dan Postpartum Depression
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Terpopuler: Kain Baju Pengantin Gibran-Selvi, Peristiwa Aneh Melahirkan
Terpopuler: Fakta Richard Kevin Calon Suami Cut Tari, Common Cold Anak
Terpopuler: Mey Chan Cerai dari Bule Hingga Bayi Lahir Tanpa Kulit
Terpopuler: Eks Istri Sule Disebut Pelakor, Perut Ibu Hamil Terbentur
TERPOPULER
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
Gracia Indri Ajak Anak & Suami Bule Pulang Kampung ke Indonesia, Intip 7 Potret Keseruannya
Sudah Punya 11 Anak, Bunda Ini Umumkan Kehamilan Ke-12 dan Jadi Sorotan Netizen
Lahiran Desember, Steffi Zamora Akui Tak Sabar dan Sudah Belanja Perlengkapan Bayi sejak Awal
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Psikolog Ungkap Anak yang Telat Diberi HP Cenderung Lebih Bahagia Saat Dewasa
Kreator Jumbo Garap Film Keluarga 'Na Willa, Adaptasi Buku Populer & Dibintangi Junior Liem
Sudah Punya 11 Anak, Bunda Ini Umumkan Kehamilan Ke-12 dan Jadi Sorotan Netizen
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Baby Jovanca Mantan Pacar Adilla Dimitri Tiba-tiba Umumkan Kehamilan
-
Beautynesia
Deretan Aktivitas Seru di Emina Beauty Co-Lab di Senayan City, Cocok Temani Weekend!
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Trailer The Devil Wears Prada 2 Dirilis, Miranda Priestly Pakai Sepatu Ikonis
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!