HaiBunda

MOM'S LIFE

Mengenal Istilah 'Big L' yang Viral di Medsos, Ternyata Punya Banyak Arti Bun

Annisa Karnesyia   |   HaiBunda

Minggu, 29 Sep 2024 20:55 WIB
Ilustrasi Bermain Media Sosial/ Foto: Getty Images/iStockphoto/PrathanChorruangsak
Jakarta -

Kemajuan teknologi khususnya media sosial meninggalkan dampak pada penggunaan bahasa sehari-hari. Baru-baru ini, muncul istilah 'Big L' yang sering digunakan kaum muda untuk berkomunikasi di media sosial.

Istilah 'Big L' ini lantas viral dan sempat menjadi trending di media sosial X, Bunda. Istilah ini bahkan dianggap sebagai bahasa gaul untuk komunikasi masa kini.

Lantas, apa arti dari 'Big L' yang sering digunakan di media sosial ya? Simak penjelasan lengkap dari Bubun berikut ini!


Ragam arti 'Big L' yang viral di media sosial

Sebenarnya, istilah 'Big L' memiliki arti yang beragam. Huruf 'L' yang berasal dari bahasa Inggris dapat merujuk ke kata Lose, Loss, atau Loser.

Jika huruf 'L' yang dimaksud ialah 'Lose', maka bila diartikan ke Bahasa Indonesia menjadi kehilangan atau kalah. Istilah tersebut biasanya digunakan saat seseorang mengalami kekalahan atau kegagalan besar.

Sementara itu, bila 'L' yang dimaksud adalah 'Loss', maka jika diterjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia dapat berati kehilangan. Istilah umumnya digunakan untuk menunjukkan rasa kehilangan yang sangat mendalam, Bunda.

Selain kedua arti di atas, 'L' dalam istilah 'Big L' juga dapat berarti Loser. Dalam Bahasa Indonesia, kata tersebut diartikan sebagai pecundang. Kata 'L' yang berarti Loser kerap digunakan untuk menunjuk orang yang menyedihkan atau mengalami kekalahan.

'Big L' belakangan menjadi viral di kalangan masyarakat karena suatu hal. Lantas, apa yang membuat istilah ini kembali diperbincangkan di kalangan anak muda ya?

TERUSKAN MEMBACA DI SINI.

Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!

(ank/ank)

Simak video di bawah ini, Bun:

Kilas Balik Cerita Viralnya Video Sinta Jojo Keong Racun, Syok Hingga Takut Keluar Rumah

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Dukungan Para Artis untuk Aurelie Moeremans, Cinta Laura & Hesti Beri Ucapan Menyentuh

Mom's Life Annisa Karnesyia

100 Kata-kata Ucapan Isra Miraj 2026 Islami, Penuh Makna & Menyentuh Hati

Parenting Natasha Ardiah

Dermatologis Ungkap Risiko Memakai Makeup saat Olahraga

Mom's Life Ajeng Pratiwi & Fauzan Julian Kurnia

Manfaat Jangka Panjang Menyusui: Kesehatan Mental Ibu Lebih Baik hingga 10 Tahun

Menyusui Indah Ramadhani

Pentingnya Rutin Periksa Gigi saat Hamil, Terutama bagi Ibu dengan Morning Sickness

Kehamilan Amrikh Palupi

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Bayi yang Lahir Lewat Operasi Caesar Miliki Hormon Stres Lebih Rendah, Simak Faktanya

Smart Living Diprediksi Jadi Tren Hunian 2026, Cocok untuk Generasi Muda

[JUMAT] 100 Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki untuk yang Lahir di Bulan Ramadhan, Rangkaian 2 Kata & Arti

Dermatologis Ungkap Risiko Memakai Makeup saat Olahraga

Dukungan Para Artis untuk Aurelie Moeremans, Cinta Laura & Hesti Beri Ucapan Menyentuh

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK