MOM'S LIFE
HUT Transmedia ke-23, Ada Olimpiade Balita Push Bike hingga Korean Wave Dance Competition di Outdoor Area
Tim HaiBunda | HaiBunda
Kamis, 12 Dec 2024 17:10 WIBBelum ada acara di akhir pekan, Bunda? Yuk datang ke Istora Senayan. 23 TAHUN TRANSMEDIA SEMANGAT BARU akan digelar di Istora Senayan, Jakarta, pada 14-15 Desember 2024, dengan konsep dua area dan dua panggung.
Khusus untuk Outdoor Area yang sudah bisa diakses pukul 06.30, ada banyak aktivitas yang telah dipersiapkan untuk Bunda nikmati sepanjang hari hanya dengan download dan register rekening Livin' by Mandiri saja lho!
TRANSMEDIA memang mempersembahkan aktivitas yang menyeluruh dan bisa dinikmati berbagai kalangan usia. Itulah kenapa keseruan Outdoor Area pada hari pertama (14 Desember 2024) meliputi Insertlive Beauty & Fit Festival Zumba With Liza Natalia, Olimpiade Balita (Push Bike - 4 tahun), Rumpi No Secret, Arisan Gak Pake Lama, CXO Live From 23 TAHUN TRANSMEDIA SEMANGAT BARU with J-Rocks.
Untuk hari kedua (15 Desember 2024) juga ada keseruan berbeda lewat Insertlive Beauty & Fit Festival Poundfit With Fit Hub, Olimpiade Balita (Push Bike - 5 tahun), Korean Wave Dance Competition (Solo & Group), Korean Wave Karaoke Session with Friday Noraebang, CXO Live From 23 TAHUN TRANSMEDIA SEMANGAT BARU with Ungu, dan Live Relay Indoor Stage TRANSMEDIA.
Dalam beberapa aktivitas di area Outdoor Area, seperti Insertlive Beauty & Fit Festival Zumba With Liza Natalia, Insertlive Beauty & Fit Festival Poundfit With Fit Hub, Olimpiade Balita (Push Bike - 4 tahun), Olimpiade Balita (Push Bike - 5 tahun), Arisan Ga Pake Lama, serta Korean Wave Dance Competition (Solo & Group) bisa Bunda ikuti dengan beberapa persyaratan. Jika Bunda ingin ikut ke dalam aktivitas ini, yuk simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Insertlive Beauty & Fit Festival Zumba With Liza Natalia - 14 Desember 2024:
- Setiap peserta yang ingin mengikuti Zumba wajib membeli tiket di event.detik.com
- Harga tiket sebesar Rp50.000/tiket, exclude admin fee
- Setiap peserta dapat membeli maksimal 4 tiket
- Jika masih terdapat kuota, peserta dapat membeli tiket on the spot di hari H melalui link event.detik.com
- Registrasi ulang dapat dilakukan 30 menit sebelum acara dimulai
- Peserta yang telah memiliki tiket akan berkesempatan memenangkan doorprize senilai jutaan rupiah.
- Zumba akan dimulai pukul 07.00 sampai dengan 08.00 WIB.
Olimpiade Balita (Push Bike - 4 tahun) - 14 Desember 2024:
- Peserta telah berusia 4 tahun atau kelahiran 2019/2020 dan pada tanggal pertandingan belum genap berusia 5 tahun.
- Setiap peserta yang akan mengikuti Olimpiade Balita - Push Bike wajib membeli tiket pada event.detik.com dengan harga Rp150.000/tiket, exclude admin fee
- Peserta yang telah memiliki e-ticket dapat registrasi ulang pada hari H acara untuk bisa mendapatkan race number
- Registrasi ulang dapat dilakukan 1 jam sebelum race dimulai (Waktu registrasi 09.00 WIB)
- Seluruh peserta wajib membawa perlengkapan race masing-masing
- Peserta akan berlomba sesuai track lintasan yang sudah ditentukan
Arisan Ga Pake Lama - 14 Desember:
- Peserta bisa mendapatkan kesempatan bermain Arisan di atas Outdoor Stage HUT 23 Tahun TRANSMEDIA dengan mengikuti audisi di Booth Arisan Gak Pake Lama
- Registrasi dapat dilakukan langsung di Booth Arisan Gak Pake Lama yang tersedia di Istora Senayan Area HUT 23 Tahun TRANSMEDIA.
- Peserta yang lolos audisi Arisan Gak Pake Lama akan dipilih oleh tim untuk bisa bermain di stage
- Nantinya peserta akan terdiri dari tiga grup dengan masing-masing memiliki lima member/orang
- Usia peserta minimal 18 tahun
- Peserta berkesempatan mendapatkan hadiah produk-produk menarik.
- Peserta yang memenangkan pertandingan juga memiliki kesempatan fast track untuk bisa bermain di Arisan On Air Trans
Insertlive Beauty & Fit Festival Poundfit With Fit Hub - 15 Desember 2024:
- Setiap peserta yang ingin mengikuti Poundfit wajib membeli tiket di event.detik.com
- Harga tiket sebesar Rp65.000/tiket, exclude admin fee
- Setiap peserta dapat membeli maksimal 4 tiket
- Jika masih terdapat kuota, peserta dapat membeli tiket on the spot di hari H melalui link event.detik.com
- Registrasi ulang dapat dilakukan 30 menit sebelum acara dimulai
- Peserta wajib membawa matras yoga masing-masing
- Peserta disarankan membawa ripstix masing-masing
- Peserta yang telah memiliki tiket akan berkesempatan untuk mendapatkan doorprize senilai jutaan rupiah
Olimpiade Balita (Push Bike - 5 tahun) - 15 Desember 2024:
- Peserta telah berusia 5 tahun atau kelahiran 2018/2019 dan pada tanggal pertandingan belum genap berusia 6 tahun.
- Setiap peserta yang akan mengikuti Olimpiade Balita - Push Bike wajib membeli tiket pada event.detik.com dengan harga Rp150.000/tiket, exclude admin fee
- Peserta yang telah memiliki e-ticket dapat registrasi ulang pada hari H acara untuk bisa mendapatkan race number
- Registrasi ulang dapat dilakukan 1 jam sebelum race dimulai (Waktu registrasi 09.00 WIB)
- Seluruh peserta wajib membawa perlengkapan race masing-masing
- Peserta akan berlomba sesuai track lintasan yang sudah ditentukan
Korean Wave Dance Competition (Solo & Group) - 15 Desember 2024:
- Peserta bisa mendaftar sesuai pilihan kategori kompetisi
- Ada 7 grup dan 10 solo dance yang bisa mengikuti kompetisi ini
- Peserta berkesempatan mendapatkan total hadiah hingga jutaan rupiah
Nah, selain aktivitas-aktivitas yang perlu melakukan registrasi, masih banyak aktivitas lain yang bisa langsung Bunda nikmati nantinya. Ada Rumpi No Secret yang bisa Bunda nikmati secara live, lalu penampilan J-Rocks dan Ungu dalam CXO Live From 23 TAHUN TRANSMEDIA SEMANGAT BARU, nyanyi lagu K-pop sambil berjoget ria dalam Korean Wave Karaoke Session with Friday Noraebang, dan pastinya Live Relay Indoor Stage TRANSMEDIA selama dua hari berturut-turut.
Masih banyak lagi keseruan di 23 TAHUN TRANSMEDIA SEMANGAT BARU karena tersedia Maknyus Area by Makan Receh & Bikin Laper, HaiBunda Family Lounge, Centil Space by Beautynesia, Your Beauty Space by Female Daily, Siapa Mau Jadi Presenter by CNN dan CNBC Indonesia, serta Istirahat Pak! by Lapor Pak! dengan keunikan dari aktivitas masing-masing. Kira-kira ada experience apa saja ya yang bisa Bunda nikmati?
Makin tidak sabar nih datang ke 23 TAHUN TRANSMEDIA SEMANGAT BARU. Jangan lupa download dan register rekening Livin' by Mandiri agar bisa masuk ke dalam area 23 TAHUN TRANSMEDIA SEMANGAT BARU sebelum Bunda datang ke Istora Senayan. Jadi Bunda bisa mengikuti seluruh rangkaian acara tanpa takut ketinggalan keceriaan di dalamnya!
Jika Bunda tidak bisa hadir, jangan sedih karena Bunda tetap bisa menikmati seluruh perayaan 23 TAHUN TRANSMEDIA SEMANGAT BARU di Trans TV dan Trans 7!
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(som/som)Simak video di bawah ini, Bun:
Meriahnya HUT Transmedia 21 In One, Hadirkan BCL, Raisa, Hingga Secret Number
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
HUT Transmedia ke-23 Hari Pertama, Dimeriahkan Zumba hingga Olimpiade Balita Push Bike
HUT Transmedia ke-23, Ada Bernadya hingga Lyodra di Indoor Stage
Yuk Bun Ikut POUNDFIT di HUT Transmedia ke-23, Bisa Bawa Pulang Air Fryer hingga Uang Tunai
Perayaan Spesial HUT ke-23 Transmedia di Istora Senayan, Hadirkan Minho dan Key SHINee
TERPOPULER
5 Potret Outfit Jaket ala Artis Korea Lee Joo Bin, Pemeran Drakor Spring Fever
Doa Isra Miraj Lengkap Beserta Zikir dan Amalannya, Lengkap Arab, Latin & Artinya
Terpopuler: Potret Felicya Angelista & Hito Caesar Pembaruan Janji Nikah
Tes Kehamilan Positif Samar-Samar, Benarkah Tanda Awal Kehamilan?
Romantis! 5 Potret Joanna Alexandra Dilamar Immanuel Christover saat Dinner
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
11 Tanda Roommate Parenting yang Bisa Membuat Anak Depresi, Tak Sadar Sering Dilakukan
Fenomena Baru: Para Bunda Ramai Kumpulkan Kolostrum Sebelum Bayi Lahir, Amankah?
Tes Kehamilan Positif Samar-Samar, Benarkah Tanda Awal Kehamilan?
5 Potret Outfit Jaket ala Artis Korea Lee Joo Bin, Pemeran Drakor Spring Fever
Doa Isra Miraj Lengkap Beserta Zikir dan Amalannya, Lengkap Arab, Latin & Artinya
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Jadi Korban KDRT, Begini Masa Lalu Kamelia Sebelum Pacari Ammar Zoni
-
Beautynesia
Beda Gaya Aktor Ji Sung di Drakor Bertema Hukum, Terbaru di The Judge Returns
-
Female Daily
Bakal Trending di 2026, Ini 4 Fakta tentang Kandungan Skincare Exosome
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Viral Aturan 2/3 di TikTok, Cara Simpel Tampil Berkelas di Waktu Terbatas
-
Mommies Daily
15 Barang Wajib Dibawa ke Kantor Saat Musim Hujan, Nomor 5 Krusial!