HaiBunda

MOM'S LIFE

5 Potret Artis Indonesia Nikmati Keindahan Musim Gugur di Jepang dan Korea Selatan

Amira Salsabila   |   HaiBunda

Sabtu, 22 Nov 2025 22:30 WIB
Sejumlah artis Tanah Air tengah berlibur sekaligus menikmati musim gugur di Jepang dan Korea Selatan. Yuk, intip beberapa potret keseruan mereka berikut ini.
1/5

Nikita Willy dan Indra Priawan saat ini sedang liburan ke Jepang bersama kedua putranya, yakni Issa Xander Djokosoetono dan Nael Idrissa Djokosoetono. Lantaran tengah memasuki musim gugur, keduanya tak ingin melewatkan kesempatan dengan mengabadikan foto di bawah pohon yang dipenuhi daun-daun berwarna cokelat dan merah. “Musim favorit tahun ini 🍁🍂,” tulis Indra, dikutip dari laman Instagram @indpriw, Selasa (18/11/2025). (Foto: Instagram @indpriw)

TOPIK TERKAIT

FOTO TERKAIT

TERPOPULER

Daftar Obat Populer yang Bisa Merusak Otak Menurut Studi Harvard

Mom's Life Natasha Ardiah

3 Bulan Kelahiran Ini Jadi Tanda Anak Cerdas Menurut Penelitian

Parenting Nadhifa Fitrina

Fakta HPL Kehamilan dan Cara Menghitungnya, Bunda Wajib Tahu

Kehamilan Annisa Karnesyia

Unik! Kisah Sahabat yang Melahirkan Bayi Kembar dan Triplet dalam Sebulan

Kehamilan Annisa Karnesyia

Kehidupan 7 Artis setelah Cerai & Jadi Single Mom, Ada yang Tinggal di Kos

Mom's Life Annisa Karnesyia

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Tamu Hotel Perlu Hindari Kamar Nomor Berakhiran 01 Menurut Pakar, Ini Alasannya

Fakta HPL Kehamilan dan Cara Menghitungnya, Bunda Wajib Tahu

3 Bulan Kelahiran Ini Jadi Tanda Anak Cerdas Menurut Penelitian

Daftar Obat Populer yang Bisa Merusak Otak Menurut Studi Harvard

Unik! Kisah Sahabat yang Melahirkan Bayi Kembar dan Triplet dalam Sebulan

VIDEO

DETIK NETWORK