
nama-bayi
25 Nama Bayi Laki-laki dengan Makna Berharga
HaiBunda
Selasa, 01 Jan 2019 12:03 WIB

Berasal dari berbagai bahasa dan negara, nama dengan makna berharga terdengar indah dan unik. Sebagian di antaranya, cocok disematkan pada anak laki-laki nih, Bun. Seperti apa saja namanya? Yuk kita simak nama bayi laki-laki yang memiliki makna berharga yang dikutip dari Mom Junction.
Di halaman berikutnya ya, Bun.
Davin
Nama bayi laki-laki dengan arti berharga/ Foto: Istock
1. Abharan: perhiasan, berharga
2. Abrik: berharga
3. Agan: tampan, cerdas, mutiara
4. Amanath: harta, berharga
5. Azizi: harta, berharga
6. Bahiyat: orang yang berharga
7. Chandraneel: permata biru berharga
8. Chrishan: berharga, perhiasan
9. Davin: orang yang berharga
10. Davy: orang yang berharga
11. Deivamani: permata Tuhan yang berharga
12. Dodo: karunia Tuhan yang berharga
13. Fairoze: batu mulia
14. Feerouzah: batu mulia yang berasal dari Turki
15. Firoz: permata berharga
Klik nama bayi berikutnya ya, Bun.
Maru
Nama bayi laki-laki dengan arti berharga/ Foto: Instagram
16. Jedda: Batu permata hitam
17. Kito: batu berharga
18. Lefwyne: orang yang berharga dan ceria
19. Maru: sesuatu yang berharga
20. Mawlik: berharga
21. Merald: batu permata berwarna hijau yang berharga
22. Mihailo: anugerah yang berharga dari Tuhan
23. Mohammad: berharga
24. Moulik: berharga
25. Nathanel: Hadiah berharga dari surga.
Baca juga: 20 Nama Bayi Laki-Laki dengan Makna Suci |
ARTIKEL TERKAIT

Nama Bayi
120 Nama Bayi Laki-laki Pembawa Rezeki dalam Al-Qur'an 3 Kata dari A sampai Z Serta Artinya

Nama Bayi
Arti Nama Arsakha dan 30 Rekomendasi Nama untuk Anak Laki-laki

Nama Bayi
100 Nama Artis Indonesia Laki-laki dari A-Z dan Artinya untuk Inspirasi Nama Anak

Nama Bayi
100 Nama Bayi Laki-laki Islami 2 Kata dalam Al-Quran yang Bermakna Baik dan Indah

Nama Bayi
50 Nama Bayi Laki-Laki Jarang Dipakai, Unik dari Berbagai Negara

Nama Bayi
Bunga-bunga yang Bisa Jadi Inspirasi Nama Bayi
HIGHLIGHT
HAIBUNDA STORIES
REKOMENDASI PRODUK
INFOGRAFIS
KOMIK BUNDA
FOTO
Fase Bunda