Terpopuler
Aktifkan notifikasi untuk dapat info terkini, Bun!
Bunda dapat menonaktifkan kapanpun melalui pengaturan browser.
Nanti saja
Aktifkan

nama-bayi

30 Inspirasi Nama Bayi Perempuan Awalan N dengan Beragam Makna

Yuni Ayu Amida   |   HaiBunda

Minggu, 14 Jul 2019 14:01 WIB

Intip deretan nama bayi perempuan awalan N berikut, Bun. Menarik disematkan pada si kecil.
30 Inspirasi Nama Bayi Perempuan Awalan N dengan Beragam Makna/ Foto: iStock
Kelahiran buah hati pastinya jadi kebahagiaan tersendiri untuk setiap orang tua. Itu sebabnya segala hal baik mesti dipersiapkan untuk menyambut kehadirannya, seperti memilihkan nama bayi.

Nama juga merupakan doa yang diberikan orang tua pada anaknya. Maka dari itu, saat memilihkan nama bayi, yang dipentingkan tidak hanya soal bagusnya nama tersebut dilafalkan, tetapi juga baiknya makna yang terkandung di dalamnya.


Melansir The Bump, berikut ini 30 nama bayi perempuan awalan N dengan beragam makna, yang bisa Bunda sematkan pada si kecil. Lihat halaman selanjutnya ya.

Simak pula tips membuat bayi sendawa setelah menyusui ini ya, Bun:

[Gambas:Video Haibunda]

Naima

30 Inspirasi Nama Bayi Perempuan Awalan N dengan Beragam Makna/ Foto: iStock

1. Natalie: ulang tahun
2. Nordica: dari utara
3. Naomi: nyaman
4. Nicole: orang-orang yang menang
5. Nonnah: kesembilan
6. Nadia: harapan
7. Natka: harapan, ulang tahun
8. Nancy: rahmat
9. Nadine: harapan
10. Natifa: bersih, murni
11. Naima: kepuasan
12. Nelly: cahaya
13. Nessa: suci, murni, kupu-kupu
14. Negina: kaya
15. Nadzia: harapan

Klik halaman berikutnya ya.

Natucha

30 Inspirasi Nama Bayi Perempuan Awalan N dengan Beragam Makna/ Foto: iStock

16. Nailah: guru
17. Nadya: harapan
18. Nubia: emas
19. Nabilah: mulia
20. Natucha: ulang tahun
21. Nissa: menguji
22. Nadira: berharga, langka
23. Netanya: pemberian Tuhan
24. Novia: baru
25. Neoma: bulan baru
26. Natalea: ulang tahun
27. Natisha: lahir di hari Natal
28. Nanda: berani, perjalanan berani
29. Nehira: cahaya
30. Nevya: salju


(yun/muf)
Loading...

TOPIK TERKAIT

HIGHLIGHT

Temukan lebih banyak tentang
Fase Bunda