
nama-bayi
Menarik! 25 Nama Bayi Laki-laki dari Berbagai Etnis di Pakistan
HaiBunda
Kamis, 21 May 2020 17:04 WIB

Negara Pakistan terdiri dari beragam etnis dan sebagian besar warganya beragama Islam. Nah, nama-nama bayi dari berbagai etnis di Pakistan cukup menarik nih, Bunda.
Nama bayi di negara Pakistan banyak yang berasal dari bahasa Arab lho. Bunda tertarik memberi nama bayi dari berbagai etnis di Pakistan?
Dikutip dari Mom Junction, ini 25Â nama bayi laki-laki dari berbagai etnis di Pakistan.
Lihat juga ide nama bayi laki-laki bermakna kuat di video berikut ini, Bunda.
Aysar
Nama Bayi Laki-laki dari Berbagai Etnis di Pakistan/ Foto: iStock
1. Ali: tinggi, unggul
2. Arham: orang yang penuh belas kasih
3. Hamza: kuat
4. Rayan: cemerlang
5. Aysar: orang yang lebih baik, hidup lebih baik
6. Fazli: orang yang baik dan sopan
7. Fidvi: orang yang siap mengorbankan diri
8. Gulfaam: orang yang bangkit untuk menghadapi
9. Hazeem: pria yang bijak dan cerdas
10. Khaan: pengatur
11. Mizhir: tempat yang dipenuhi bunga-bunga
12. Mudzahir: seseorang yang makmur
Lihat nama bayi lain di halaman berikutnya ya, Bunda.
Zewad
Nama Bayi Laki-laki dari Berbagai Etnis di Pakistan/ Foto: iStock
13. Muzhir: tanaman yang bunganya sudah mekar
14. Sharnaz: kebanggaan Raja
15. Vahar: musim semi
16. Yadid: teman tercinta
17. Yamar: hidup, gembira
18. Yashem: daun hijau
19. Yazan: pria yang gigih
20. Yazeed: orang yang membuat kemajuan
21. Yeraz: mimpi
22. Zabir: orang yang memiliki pengetahuan luas tentang agama
23. Zahri: tampan
24. Zauqi: antusias
25. Zewad: pria yang disegani
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT

Nama Bayi
120 Nama Bayi Laki-laki Pembawa Rezeki dalam Al-Qur'an 3 Kata dari A sampai Z Serta Artinya

Nama Bayi
Arti Nama Arsakha dan 30 Rekomendasi Nama untuk Anak Laki-laki

Nama Bayi
100 Nama Artis Indonesia Laki-laki dari A-Z dan Artinya untuk Inspirasi Nama Anak

Nama Bayi
100 Nama Bayi Laki-laki Islami 2 Kata dalam Al-Quran yang Bermakna Baik dan Indah

Nama Bayi
50 Nama Bayi Laki-Laki Jarang Dipakai, Unik dari Berbagai Negara

Nama Bayi
Bunga-bunga yang Bisa Jadi Inspirasi Nama Bayi
HIGHLIGHT
HAIBUNDA STORIES
REKOMENDASI PRODUK
INFOGRAFIS
KOMIK BUNDA
FOTO
Fase Bunda