NAMA BAYI
100 Nama Bayi Perempuan Modern dan Keren 2021 dari Berbagai Bahasa Penuh Makna
Ummu Kultsum Roihaanah | HaiBunda
Minggu, 17 Oct 2021 16:50 WIBJakarta - Momen kelahiran Si Kecil tentu jadi hal yang paling ditunggu-tunggu kan, Budan? Sambil menunggu Si Kecil lahir, sudahkah Bunda mendapatkan nama bayi yang tepat untuknya?
Nama yang akan diberikan kepada Si Kecil akan lebih baik jika dipersiapkan dari jauh-jauh hari ya, Bunda. Nah, apabila janin berjenis kelamin perempuan dan Bunda tertarik untuk memberikan nama modern dan keren dengan makna yang baik, berikut 100 rekomendasi nama bayi perempuan modern dan keren sepanjang 2021 ini dapat menjadi referensi yang pas lho.
Seperti misalnya Fahima bermakna cerdas, Freya bermakna dewi cinta, Gitali bermakna melodi yang indah, hingga nama sederhana seperti Gina yang bermakna perempuan hebat.
Melansir dari The Bump dan Parenting Firstcry, yuk simak selengkapnya deretan daftar nama bayi perempuan modern dan keren berikut ini:
- Aadhya bermakna kekuatan.
- Aahana bermakna sinar cahaya.
- Aalia bermakna pujian.
- Aarzoo bermakna harapan.
- Aurelie bermakna emas
- Aileen bermakna cahaya.
- Aqilla bermakna anak yang pandai.
- Aubree bermakna penguasa yang adil.
- Balbir bermakna penuh cinta.
- Bhavya bermakna indah.
- Birdella bermakna cerdas.
- Beril bermakna permata yang bercahaya.
- Behati bermakna keberuntungan.
- Caroline bermakna kebahagian.
- Charvi bermakna keindahan yang luar biasa.
- Chhavi bermakna refleksi keindahan tuhan dalam diri seseorang.
- Carissa bermakna anak gadis dengan penuh semangat.
- Cherly bermakna anak perempuan yang dicintai.
- Chelsea bermakna anak perempuan yang pandai berbicara.
- Dhriti bermakna gadis dengan tekad dan keberanian yang besar.
- Dia bermakna cahaya lampu.
- Divya bermakna gadis yang menyenangkan.
- Ena bermakna cermin.
- Elsa bermakna berharga.
- Eileen bermakna cahaya illahi.
- Everly bermakna padang rumput.
- Fara bermakna sinar matahari yang indah.
- Fahima bermakna cerdas.
- Freya bermakna dewi cinta.
- Gitali bermakna melodi yang indah.
- Gina bermakna perempuan hebat.
- Gargi bermakna kekuatan dan ketenangan.
- Gayatri bermakna kekuatan.
- Hana bermakna bunga yang dicintai.
- Harini bermakna gadis anggun.
- Harsha bermakna kesenangan mutlak.
- Hemangini bermakna emas.
- Hana bermakna bunga yang paling dicintai.
- Ira bermakna mata yang indah.
- Iravati bermakna gadis dengan penuh cinta.
- Ishika bermakna kuas tuhan.
- Ishita bermakna seseorang yang diinginkan banyak orang.
- Ivona bermakna hadiah dari tuhan.
- Izora bermakna pagi, fajar.
- Jivika bermakna sumber kehidupan.
- Jiya bermakna seseorang yang sangat dekat di hati.
- Kairavi bermakna cahaya bulan.
- Kei bermakna keberuntungan.
- Kanak bermakna gadis berhati emas.
- Kirea bermakna cantik.
- Kiyoki bermakna bersih.
- Kyrie bermakna penguasa.
- Lekha bermakna gadis pencipta semua takdir.
- Lavleen bermakna perasaan cinta.
- Luna bermakna bulan.
- Levi bermakna harmoni.
- Lyla bermakna keindahan pulau.
- Mahek bermakna keindahan hidup.
- Marsha bermakna terhormat.
- Maheswari bermakna bidadari.
- Mira bermakna keajaiban.
- Netra bermakna mata dewi.
- Nimisha bermakna kebahagiaan.
- Nisha bermakna seseorang yang teratur.
- Nismara bermakna anak yang penuh ketenangan.
- Noemi bermakna anak perempuan yang cantik.
- Ojaswini bermakna perempuan yang anggun dan cantik.
- Ojal bermakna cerah.
- Prisha bermakna suci.
- Puruvi bermakna keindahan matahari timur.
- Prima bermakna pertama, utama.
- Queen bermakna ratu.
- Ratna bermakna kecantikan yang berharga.
- Riya bermakna melodi yang indah.
- Romila bermakna seseorang yang terasa di hati.
- Rosalind bermakna mawar yang cantik.
- Rhea bermakna perempuan cantik dan berjiwa keibuan.
- Samaira bermakna pesona kecantikan seorang gadis.
- Sara bermakna ratu.
- Sarina bermakna ketenangan.
- Shanaya bermakna bersinar seperti matahari di pagi hari.
- Syifa bermakna obat.
- Selena bermakna bulan.
- Sekar bermakna bunga.
- Thalia bermakna mekar.
- Tanya bermakna peri.
- Tara bermakna cahaya bintang di langit malam.
- Tiya bermakna terbang.
- Udaya bermakna fajar.
- Udita bermakna bangkit.
- Ujjwala bermakna seorang gadis dengan hati yang bersinar.
- Vanya bermakna hadiah dari tuhan.
- Veenu bermakna seruling yang indah.
- Vini bermakna sederhana.
- Varischa bermakna takdir.
- Waddia bermakna ramah.
- Waheeda bermakna kecantikan yang unik.
- Yara bermakna cahaya terang.
- Zaida bermakna kelimpahan.
- Zil bermakna perempuan.
Apakah dari pilihan nama anak perempuan di atas ada yang menarik perhatian, Bunda? Kalau masih bingung, simak referensi nama bayi lain dalam video di bawah ini:
(rap/rap)Simak video di bawah ini, Bun:
30 Nama Bayi Perempuan Aesthetic Diawali Huruf 'A' dari Berbagai Bahasa
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
27 Nama Bayi Perempuan Modern yang Artinya Bagus, Anindira hingga Davira
100 Nama Bayi Perempuan Bermakna Anugerah Tuhan dari Berbagai Bahasa
Cantik! 100 Nama Bayi Perempuan Modern dari Berbagai Bahasa Beragam Makna
150 Ide Nama Bayi Perempuan Modern Sarat Makna
TERPOPULER
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
12 Cara Baru Mendiagnosis dan Mengobati Kanker, Termasuk Payudara
11 Penyebab Telat Haid Selain Hamil, Perhatikan Kenaikan Berat Badan Bun
10 Resep Masakan untuk Anak 2 Tahun yang Susah Makan
15 Kalimat yang Sering Digunakan Orang dengan EQ Rendah
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
10 Resep Masakan untuk Anak 2 Tahun yang Susah Makan
12 Cara Baru Mendiagnosis dan Mengobati Kanker, Termasuk Payudara
11 Penyebab Telat Haid Selain Hamil, Perhatikan Kenaikan Berat Badan Bun
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Penilaian Elma Theana Soal Sikap Artis Muda Zaman Sekarang
-
Beautynesia
7 Alasan Kamu Harus Nonton Frankenstein (2025), Sudah Tayang di Netflix!
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak 14 November: Sagitarius Banyak Tekanan, Libra Jangan Menyerah
-
Mommies Daily
Surat untuk Menantu Perempuanku di Masa Depan