
nama-bayi
30 Rangkaian Nama Bayi Perempuan Kristen Bermakna Berkat, Cantik dan Menyejukkan Hati
HaiBunda
Rabu, 11 May 2022 09:14 WIB

Jakarta - Pencarian nama bayi perempuan memang sebaiknya dilakukan sebelum melahirkan atau saat masa kehamilan ya. Supaya Bunda dan Ayah bisa menemukan nama bayi terbaik untuk Si Kecil.Â
Bila Bunda dan Ayah merupakan umat Kristiani, bisa memilih nama bayi bernuansa Kristen yang pastinya bermakna baik dan dapat menjadi doa serta harapan untuk kehidupan Si Kecil kelak.
Salah satu makna baik yang bisa dipilih adalah berkat. Berikut HaiBunda pilihkan rangkaian nama bayi perempuan bermakna berkat untuk memudahkan pencarian Bunda dan Ayah. Disimak yuk.
![]() |
Rangkaian nama bayi perempuan Kristen bermakna berkat
1. Gabriela Aksha
Seorang perempuan yang diberkati kekuatan dari Tuhan.
- Gabriela: Tuhan adalah kekuatanku.
- Aksha: berkah.
2. Althea Naomi
Seorang perempuan cantik yang diberkahi.
- Althea: berkah.
- Naomi: cantik, menyenangkan.
3. Alya Nathania
Seorang anak perempuan yang merupakan berkah dan hadiah dari Tuhan.
- Alya: Berkah
- Nathania: hadiah dari Tuhan.
4. Astrid Diana
Seorang perempuan yang diberkati kesempurnaan.
- Astrid: diberkati.
- Diana: bercahaya, sempurna.
5. Joanna Alexandra
Seorang anak yang merupakan penolong dan karunia dari Tuhan.
- Joanna: anugerah atau karunia Tuhan.
- Alexandra: seorang penolong.
6. Anna Elisa
Seorang perempuan yang diberkati keselamatan dari Tuhan.
- Anna: berkat.
- Elisa: keselamatan dari Tuhan.
7. Martha Aurora
Seorang perempuan yang diberkati.
- Martha: perempuan.
- Aurora: diberkati.
8. Audrey Beatrix
Seorang perempuan yang diberkati kekuatan.
- Audrey: kekuatan.
- Beatrix: diberkati.
9. Cheryl Diana
Seorang perempuan tercinta yang membawa keberkahan.
- Cheryl: yang tercinta.
- Diana: pembawa berkah.
10. Selia Valeria
Seorang perempuan yang diberkati kekokohan.
- Selia: diberkati.
- Valeria: kokoh.
11. Agnesia Dionne
Seorang perempuan yang diberkati kesucian.
- Agnesia: suci.
- Dionne: diberkati.
12. Dorothea Christine
Seorang pengikut Kristus yang diberkati.
- Dorothea: diberkati.
- Christine: pengikut Kristus.
13. Victoria Genevieve
Sebuah kemenangan yang merupakan berkah dari Tuhan.
- Victoria: kemenangan.
- Genevieve: berkah Tuhan.
14. Grace Alexandra
Seorang penolong yang merupakan berkat dari Tuhan.
- Grace: berkah dari Tuhan.
- Alexandra: penolong.
15. Eva Gwyneth
Seorang perempuan yang diberkati kesenangan dari Tuhan.
- Gwyneth: diberkati.
- Priscilla: menyenangkan atau kesenangan Tuhan.
16. Hana Angelica
Seorang anak yang merupakan keberkahan dan menjadi utusan Tuhan.
- Hana: berkah.
- Angelica: utusan Tuhan.
17. Janet Alicia
Seorang perempuan yang diberkati kemuliaan oleh Tuhan.
- Janet: berkat Tuhan.
- Alicia: mulia.
18. Martha Maribel
Seorang perempuan yang diberkati keindahan.
- Martha: perempuan.
- Maribel: diberkati dengan keindahan.
19. Talitha Naenia
Sebuah berkah berupa anak perempuan.
- Talitha: anak perempuan.
- Naenia: berkat.
20. Merry Putri Naomi
Seorang anak perempuan yang merupakan berkat dan kehadirannya disambut dengan penuh sukacita.
- Merry: penuh sukacita.
- Putri: anak perempuan.
- Naomi: berkah.
21. Grace Micelle
Seorang anak yang menjadi anugerah dan keberkahan.
- Grace: anugerah.
- Micelle: berkah.
22. Thalia Putri
Sebuah keberkahan berupa anak perempuan.
- Thalia: berkah.
- Putri: anak perempuan.
23. Zelda Alexandra
Seorang yang gemar menolong dan diberkahi.
- Zelda: Berkah.
- Alexandra: penolong.
24. Maria Theodora
Seorang anak yang berupa berkat dan sangat dikasihi.
- Maria: yang dikasihi.
- Theodora: berkat.
25. Putri Nathania
Komponen yang merupakan hadiah dari Tuhan.
- Putri: anak perempuan.
- Nathania: hadiah dari Tuhan.
26. Elisheva Zoraida
Sebuah berkat yang dijanjikan oleh Tuhan.
- Elisheva: dijanjikan Tuhan.
- Zoraida: berkat.
27. Tirza Ohanna
Seorang anak perempuan yang baik hati dan merupakan karunia dari Tuhan.
- Tirza: baik hati, ramah tamah, menyenangkan.
- Ohanna: karunia Tuhan.
28. Naomi Christine
Seorang pengikut Kristus yang diberkati.
- Naomi: berkat.
- Christine: pengikut Kristus.
29. Keilani Elisabeth
Seorang anak yang diberkahi keselamatan oleh Tuhan.
- Keilani: berkah.
- Elisabeth: keselamatan Tuhan.
30. Hanita Alexandra
Seseorang yang gemar menolong dan memperoleh keberkahan Tuhan.
- Hanita: berkah Tuhan.
- Alexandra: penolong.
![]() |
Demikian Bunda, rangkaian nama bayi perempuan Kristen yang bermakna berkat dan direkomendasikan HaiBunda untuk diberikan kepada Si Kecil, selamat memilih!
Simak juga yuk Bunda video menarik tentang nama bayi di bawah ini.
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT

Nama Bayi
120 Nama Bayi Perempuan Kristen Berdasarkan Bulan Kelahiran, Januari hingga Desember

Nama Bayi
100 Nama Bayi Perempuan Katolik 2023, Terkesan Indah dan Penuh Kasih

Nama Bayi
80 Nama Bayi Perempuan Kristen Terinspirasi dari Alkitab Beserta Maknanya

Nama Bayi
Rekomendasi Nama Bayi Baptis Katolik Perempuan, Indah dan Penuh Kasih

Nama Bayi
100 Nama Bayi Perempuan Kristen Berawalan J, Anggun Penuh Makna

Nama Bayi
150 Ide Nama Bayi Perempuan Kristen Beragam Makna
HIGHLIGHT
HAIBUNDA STORIES
REKOMENDASI PRODUK
INFOGRAFIS
KOMIK BUNDA
FOTO
Fase Bunda